Pengguna Keluhkan Iklan di Aplikasi Xiaomi

Apakah iklan sebagai dampak dari harga smartphone yang murah?

Agung Pratnyawan

Posted: Jum'at, 21 September 2018 | 10:30 WIB
Shania JKT48 dengan Xiaomi Redmi Note 5. (Instagram/@xiaomiindonesia)

Shania JKT48 dengan Xiaomi Redmi Note 5. (Instagram/@xiaomiindonesia)

Hitekno.com - Beberapa pengguna dari smartphone Xiaomi keluhkan munculnya iklan di aplikasi yang mereka gunakan. Para pengguna ini mengungkapkan keluhannya pada iklan di aplikasi Xiaomi ke media sosial.

Diketahui, Xiaomi memasang iklan untuk beberapa aplikasi yang ada di smartphone mereka. Dari iklan banner hingga iklan pop-up muncul saat menjalankan aplikasi.

Dari pantauan tim HiTekno, beberapa iklan ini muncul di aplikasi Xiaomi yang disisipi iklan. Berikut ini di antaranya:

Baca Juga: Resmi Meluncur. Ini Harga Xiaomi Mi A2 Lite di Indonesia

  • File Manager
  • Security
  • Music
  • Mi Video
  • Download
  • Browser

Di luar aplikasi Xiaomi di atas, masih ada kemungkinan aplikasi lain yang juga disipi iklan.

Para pengguna pun mengeluhkan adanya iklan di aplikasi Xiaomi ini. Apalagi aplikasi ini termasuk bloadware yang tidak mudah untuk di-uninstal.

Gracia JKT48 dengan Xiaomi Redmi Note 5. (Instagram/@xiaomiindonesia)
Gracia JKT48 dengan Xiaomi Redmi Note 5. (Instagram/@xiaomiindonesia)

Berikut ini beberapa keluhan pengguna di media sosial:

Baca Juga: Meluncur, Ini Harga Xiaomi Mi A2 di Indonesia

Menurut Rheza Kurnia, iklan ini sebagai kompensasi harga murah smartphone Xiaomi.

Keluhan iklan di Aplikasi Xiaomi. (Twitter/@RHZKN)
Keluhan iklan di Aplikasi Xiaomi. (Twitter/@RHZKN)

Seto Ariwibowo tidak mau lagi pakai Xiaomi dengan MIUI karena iklan.

Keluhan iklan di Aplikasi Xiaomi. (Twitter/@setoariwibowo)
Keluhan iklan di Aplikasi Xiaomi. (Twitter/@setoariwibowo)

Pengalaman @Hermanss26 yang telah memakai MIUI 10.

Baca Juga: Dilengkapi Fitur Face Unlock, Ini Spesifikasi Xiaomi Redmi Note 5

Keluhan iklan di Aplikasi Xiaomi. (Twitter/@Hermanss26)
Keluhan iklan di Aplikasi Xiaomi. (Twitter/@Hermanss26)

Namun sebelum mengeluh, sebaiknya kamu ketahui lebih dulu kalau soal iklan ini sudah tertuang dalam Term of Service.

Seperti yang diungkap oleh Arfiadi Pratama berikut ini.

Baca Juga: Jalani Hidup Sehat Kekinian dengan 5 Produk Xiaomi Ini

Seperti diketahui, Xiaomi bukan hanya produsen gadget seperti smartphone. Perusahaan Cina ini menyebut dirinya sebagai perusahaan internet service.

Pendapatan Xiaomi dari banyak bidang, termasuk iklan di produk mereka. Dan terkait iklan ini sudah tertuang di Term of Service produk mereka.

Kalau kamu sendiri gimana? Apakah setuju dengan iklan di aplikasi Xiaomi? Atau pilih yang lain saja?

Berita Terkait
Berita Terkini

Vivo Y19s ini hadir sebagai HP murahdengan baterai besar dan durabilitas tinggi....

gadget | 15:19 WIB

Vivo V40 Lite 4G dibekali kamera handal, performa solid dan harga yang sesuai....

gadget | 18:00 WIB

Instax Mini Evo spesial ini punya dua pilihan warna diantaranya, Titanium Gold dan Dark Silver....

gadget | 21:43 WIB

Cek berapa harga Vivo V40 Lite 5G untuk varian 12 GB + 512 GB....

gadget | 12:12 WIB

Advan TBOOK dibekali prosesor Intel Celeron N100, diklaim handal untuk keperluan mahasiswa dan pelajar....

gadget | 19:01 WIB