Isi Daya Ponsel saat Mandi, Gadis 15 Tahun Ini Meninggal Tersengat Listrik

Gadis Prancis itu meninggal setelah tersengat aliran listrik karena mengisi daya teleponnya di kamar mandi.

Dinar Surya Oktarini

Posted: Rabu, 19 Februari 2020 | 09:15 WIB
Ilustrasi charger smartphone. (Pixabay/StockSnap)

Ilustrasi charger smartphone. (Pixabay/StockSnap)

Hitekno.com - Kini smartphone sepertinya tak bisa dipisahkan dari kehidupan sehari-hari, fasilitas dan fitur yang lengkap di smartphone kekinian membuat banyak orang tak mau jauh dari gadget yang satu ini.

Belum lama ini, seorang gadis berusia 15 tahun dari Prancis meninggal setelah tersengat aliran listrik karena mengisi daya teleponnya di kamar mandi.

Dilansir dari Sin Chew Daily, remaja tersebut tengah mengisi daya teleponnya saat ponsel itu terlepas dari tangannya dan mengenai dadanya sebelum meluncur ke air.

Baca Juga: Panas dengan Inggris, Australia Ikut AS Banned Teknologi 5G Huawei

Seketika, remaja tersebut langsung terkena sengatan listrik yang langsung membuatnya jatuh ke lantai tak sadarkan diri.

Ayahnya yang mengetahui ini tengah berusaha menolong anaknya namun, anaknya meninggal karena gagal jantung.

Menurut laporan, dikeatahui bahwa ini bukan pertama kalinya gadis remaja tersebut mengisi teleponnya di kamar mandi dan kerap dilakukannya.

Baca Juga: Dibuka Kontes Desain Kota di Mars, Hadiahnya Sampai Rp 136 Juta!

Orangtua remaja tersebut juga sudah menasehatinya untuk melakukan hal berbahaya ini, tetapi ia selalu menolak mendengarkan.

Ilustrasi charger smartphone. (unsplash/Rebecca Aldama)
Ilustrasi charger smartphone. (unsplash/Rebecca Aldama)

Sebelumnya, pria yang diidentifikasi bernama Kittisak Moonkitti ini ditemukan terbaring di kasur kamarnya dengan salah satu tangannya menggenggam ponselnya.

Ponsel yang masih tertancap pada pengisi daya dan stopkontak listrik tersebut diduga penyebab tewasnya pria berumur 28 tahun ini.

Baca Juga: Setelah Azur Lane dan Arknights, Yostar Siapkan Game Wibu Penuh Waifu Lagi!

Tangannya memiliki bekas luka bakar yang diyakini akibat dari tersengat listrik.

Pria tersebut ditemukan tewas oleh ibunya saat ia diajak untuk makan malam, namun tidak ada jawaban.

Saat ia mencoba membangunkannya, ia terkejut bahwa anaknya sudah tak bernapas.

Baca Juga: Sudah Dipakai Selama 3 Tahun, Kondisi Charger Pria Ini Bikin Was-was

Menurut laporan dari dokter yang memeriksa di tempat kejadian, ia mengatakan bahwa pria tersebut kemungkinan meninggal karena sengatan listrik saat ia tengah mengisi daya dengan ponselnya.

Berita Terkait
Berita Terkini

Vivo Y19s ini hadir sebagai HP murahdengan baterai besar dan durabilitas tinggi....

gadget | 15:19 WIB

Vivo V40 Lite 4G dibekali kamera handal, performa solid dan harga yang sesuai....

gadget | 18:00 WIB

Instax Mini Evo spesial ini punya dua pilihan warna diantaranya, Titanium Gold dan Dark Silver....

gadget | 21:43 WIB

Cek berapa harga Vivo V40 Lite 5G untuk varian 12 GB + 512 GB....

gadget | 12:12 WIB

Advan TBOOK dibekali prosesor Intel Celeron N100, diklaim handal untuk keperluan mahasiswa dan pelajar....

gadget | 19:01 WIB