3. Huawei P30 Pro
Huawei P30 Pro memiliki daya tahan baterai hingga 13 jam dengan kapasitas sebesar 4.200 mAh. Perangkat ini didukung dengan teknologi SuperCharge 40W yang mampu mengisi daya hingga 70 persen dalam waktu 30 menit.
Huawei P30 Pro dibanderol dengan harga Rp 12,9 juta di Indonesia.
Baca Juga: Berperan Jadi Pelakor, Instagram Artis Korea Ini Diserbu Netizen Indonesia
4. Samsung Galaxy S10 Plus
Gawai lain dari Samsung yang juga memiliki ketahanan baterai luar biasa datang dari seri flagship Galaxy S10 Plus.
Baterai smartphone ini mampu bertahan hingga 12,5 jam dengan masa pakai baterai terbaik yang pernah dilihat di perangkat unggulan Samsung.
Baca Juga: Bayi Bermata Tiga Muncul di Sinetron Indonesia, Netizen: Ini Apa Lagi
Samsung Galaxy S10 Plus memiliki kapasitas baterai sebesar 4.100 mAh dan dibanderol dengan harga mulai dari Rp 13,999 juta.
5. iPhone 11 Pro Max
Baca Juga: Pasar di Jakarta Masih Ramai saat Belum Ditertibkan, Netizen: Salah Siapa?
Bagi pengguna smartphone yang tidak menyukai operasi sistem Android namun menginginkan baterai dengan daya tahan yang lama, iPhone 11 Pro Max adalah jawabannya.
Daya tahan baterai pada perangkat ini didapat berkat dukungan pengisi daya 18W dan prosesor Bionic A13 yang lebih efisien. iPhone 11 Pro Max dibanderol dengan harga mulai dari Rp 23 juta di Indonesia.(Suara.com/Lintang Siltya Utami)
Baca Juga: Fitur Baru, Apple Mac Kini Bisa Jaga Kesehatan Baterai