Percakapan Singkat Ini Bikin Kesal, Netizen: Pernah Lihat Cewek Ngamuk?

Meski singkat, percakapan tersebut bikin netizen ikutan kesal.

Dinar Surya Oktarini

Posted: Senin, 17 Agustus 2020 | 12:00 WIB
Ilustrasi WhatsApp. (unsplash/Antoine Julien)

Ilustrasi WhatsApp. (unsplash/Antoine Julien)

Hitekno.com - Percakapan melalui pesan instan seperti WhatsApp tak jarang membuat beberapa orang salah paham karena pesan teks tak bernada dan menunjukkan emosi yang sebenarnya.

Sama halnya dengan percakapan netizen yang viral di Twitter belum lama ini diunggah akun @txtdarionlshop.

Unggahan tersebut memperlihatkan percakapan seorang perempuan dengan salah satu orang pengantar barang.

Baca Juga: Terpopuler: Upacara Virtual HUT RI ke-75 dan Aplikasi Simulator Naik Haji

Percakapan tersebut memperlihatkan perempuan tersebut menanyakan jam berapa sang pengantar barang tersebut datang.

Percakapan singkat bikin kesal. (Twitter/@txtdarionlshop)
Percakapan singkat bikin kesal. (Twitter/@txtdarionlshop)

Namun sang pengantar hanya menyebutkan jika ia akan mengantar pada siang hari. Ingin mengetahui jam pastinya perempuan tersebut terus bertanya.

Tetapi jawaban sama yang didapatnya, hingga akhirnya sang penanya tersebut mengatakan jika sebaiknya sang pengantar menyebutkan jam pastinya dengan angka.

Baca Juga: Digelar Secara Virtual, Ini Link Live Streaming Upacara HUT RI Ke-75

Bukannya menuliskan angka jam tepatnya, namun ia menuliskan kalimat ''Siang'' dengan angka.

Bikin ikutan jengkel, percakapan ini lantas banjir komentar dari netizen di Twitter.

''Kalo di chat jangan bales gini ya, ngeselin'' tulis netizen di Twitter.

Baca Juga: Peringati Hari Kemerdekaan Indonesia, Google Rayakan Lewat Doodle

''Berarti itu orang orang masih spesies penganut jam matahari'' komentar netizen di Twitter.

''Ya gitu cowok ditanya kepastian malah mbulet aja'' tulis komentar netizen lainnya.

''Salah itu penjualnya, orang disuruh nulis pake angka ya harusnya 51406'' komentar netizen lainnya.

Baca Juga: Fitur Baru Twitter, Kini Bisa Atur Percakapan

Unggahan percakapan seorang perempuan dan pengantar barang ini lantas viral dan mendapatkan lebih dari 11 ribu likes di Twitter.

Berita Terkait
Berita Terkini

Vivo Y19s ini hadir sebagai HP murahdengan baterai besar dan durabilitas tinggi....

gadget | 15:19 WIB

Vivo V40 Lite 4G dibekali kamera handal, performa solid dan harga yang sesuai....

gadget | 18:00 WIB

Instax Mini Evo spesial ini punya dua pilihan warna diantaranya, Titanium Gold dan Dark Silver....

gadget | 21:43 WIB

Cek berapa harga Vivo V40 Lite 5G untuk varian 12 GB + 512 GB....

gadget | 12:12 WIB

Advan TBOOK dibekali prosesor Intel Celeron N100, diklaim handal untuk keperluan mahasiswa dan pelajar....

gadget | 19:01 WIB