Khusus Pengendara Sepeda, Google Maps Kenalkan Fitur Baru

Fitur dan navigasi tersebut berguna untuk bersepeda untuk beberapa kota besar.

Dinar Surya Oktarini

Posted: Minggu, 25 Oktober 2020 | 16:15 WIB
Ilustrasi Google Maps. (Unsplash/ Jake Davies)

Ilustrasi Google Maps. (Unsplash/ Jake Davies)

Hitekno.com - Selama pandemi, banyak permintaan navigasi sepeda di Google Maps dan terus berkemban pesat. 

Permintaan tersebut melonjak hingga 69 persen dan mesin pencari tersebut kini menanggapinya dengan menghadirkan fitur dan navigasi baru. 

Fitur dan navigasi tersebut berguna untuk bersepeda untuk beberapa kota besar.

Baca Juga: Jual HP karena Lupa Sandi, Netizen: Awas Barang Panas

Google telah menggunakan algoritme AI, data crowdsourced, dan data yang dikumpulkan dengan pemerintah kota setempat untuk memberikan fitur tersebut.

Ilustrasi Google Maps. (Unsplash/ Mika Baumeister)
Ilustrasi Google Maps. (Unsplash/ Mika Baumeister)

Di beberapa kota, Anda sekarang dapat menggunakan Google Maps untuk memandu Anda melalui jalur sepeda atau jalan dan area yang ramah sepeda.

Selain itu, Google Maps sekarang menawarkan navigasi langkah demi langkah menggunakan tempat persewaan sepeda jika tersedia.

Baca Juga: Google Bayar Mahal ke Apple untuk Jadikan Pencarian Default di iPhone

Hampir sama dengan navigasi angkutan umum tetapi dengan sepeda sebagai gantinya. Google Maps memiliki integrasi yang lebih dalam dengan beberapa layanan persewaan sepeda di berbagai kota, untuk mempermudah proses pemesanan saat bernavigasi.(Suara.com/Dythia Novianty)

Berita Terkait
Berita Terkini

Realme disebut tengah menyiapkan Realme P3 yang terungkap telah lolos sertifikasi Eurofins....

gadget | 13:46 WIB

Sebuah sumber terpercaya, Sonny Dickson menampilkan penampakan yang diklaimnya sebagai dummy iPhone SE generasi keempat....

gadget | 12:35 WIB

Drone DJI Flip dijual mulai harga Rp 6,205,000....

gadget | 17:50 WIB

Kenapa layar sentuh sulit dihadirkan ke motor listrik atau kendaraan roda dua lainnya?...

gadget | 19:52 WIB

Mix Flip 2 besutan Xiaomi dikabarkan akan diluncurkan lebih awal tahun ini dibanding pendahulunya....

gadget | 15:05 WIB