Beredar Paten, Canon Akan Produksi Lensa untuk Smartphone?

Meskipun paten terlihat menarik, tetapi tak selalu paten menjadi jaminan ada sesuatu yang baru akan datang.

Dinar Surya Oktarini

Posted: Jum'at, 30 Oktober 2020 | 09:45 WIB
Paten lensa kamera Canon. (Design Watch)

Paten lensa kamera Canon. (Design Watch)

Hitekno.com - Kamera menjadi salah satu bagian elemen penting untuk sebuah HP, tetapi produsen kamera profesional sepertinya menjauh dari segmen pasar ini. Tetapi tampaknya Canon tertarik untuk membuat aksesori lensa untuk smartphone.

Hal ini sesuai dengan paten yang ditemukan oleh desain Watch di mana tampaknya Canon memiliki paten untuk aksesori lensa kamera.

Paten itu tidak benar-benar baru seperti yang diajukan pada tahun 2019 dan diberikan kepada perusahaan pada September tahun ini.

Baca Juga: Terpopuler: Spesifikasi POCO X3 NFC dan BLACKPINK Kearifan Lokal

Meskipun paten terlihat menarik, tetapi tak selalu paten menjadi jaminan ada sesuatu yaang baru akan datang.

Paten lensa kamera Canon. (Design Watch)
Paten lensa kamera Canon. (Design Watch)

Dilansir dari laman Ubergizmo, seperti yang terlihat dari paten aksesori lensa terlihat agak besar dan tebal, tetapi sepertinya ukurang yang lebih besar tersebut.

Meskipun dapat menampung kaca yang lebih besar, tapi sepertinya dapat meningkatkan kualitas gambar secara keseluruhan.

Baca Juga: Tak Biasa, Netizen Ini Malah Pakai Mesin Cuci untuk Menjaga Es Batu

Selain itu, sepertinya tidak bergantung pada kamera smartphone itu sendiri tetapi dukungan oleh perangkat lunak Canon sendiri.

Hal menariknya lagi, Sony sebenarnya sudah mencoba sesuatu yang serupa sebelumnya dan ini datang dalam bentuk Sony QX10 dan QX100 yang diluncurkan pada tahun 2013 lalu.

Meskipun menarik, mereka tidak pernah benar-benar menjadikannya kamera dalam sebuah HP.

Baca Juga: Gara-gara Stiker Harta Tahta, Pasangan Ini Hampir Putus karena Hal Sepele

Karena alasan ini, masih belum bisa dipastikan apakah ide Canon menarik, terutama dengan mempertimbangkan fakta bahwa kamera HP telah berkembang pesat dalam hal fungsionalitas dan kualitas.

Berita Terkait
Berita Terkini

Realme disebut tengah menyiapkan Realme P3 yang terungkap telah lolos sertifikasi Eurofins....

gadget | 13:46 WIB

Sebuah sumber terpercaya, Sonny Dickson menampilkan penampakan yang diklaimnya sebagai dummy iPhone SE generasi keempat....

gadget | 12:35 WIB

Drone DJI Flip dijual mulai harga Rp 6,205,000....

gadget | 17:50 WIB

Kenapa layar sentuh sulit dihadirkan ke motor listrik atau kendaraan roda dua lainnya?...

gadget | 19:52 WIB

Mix Flip 2 besutan Xiaomi dikabarkan akan diluncurkan lebih awal tahun ini dibanding pendahulunya....

gadget | 15:05 WIB