Hitekno.com - Membeli HP terbaru salah satu yang dipertimbangkan adalah kapasitas RAM, berikut deretan Samsung RAM 8GB terbaru.
Bagaimana tidak, aplikasi android saat ini banyak yang memiliki ukuran super besar. Kapasitas RAM yang besar memberi kamu kemungkinan untuk mendownload banyak aplikasi di ponselmu.
Selain itu, RAM besar juga membuat HP kamu lebih smooth ketika memainkan game berat. Dengan bantuan Snapdragon terbaru, kamu yang mengaku pencinta game akan sangat dimanjakan dengan kecepatan yang diberkati.
Baca Juga: Beli Telur Gulung Ukuran Jumbo, Netizen Khawatir Minyaknya
RAM juga berfungsi mempermudah pekerjaan multitasking kamu. Fungsi ini memungkinkan pengguna untuk dapat membuka dan menjalankan lebih dari satu aplikasi dalam waktu yang bersamaan.
HP dengan kapasitas RAM yang besar akan lebih mudah menjalankan berbagai aplikasi dalam satu waktu dengan cepat tanpa terjadi eror
Nah jika saat ini kamu sedang mencari rekomendasi HP Samsung dengan kapasitas RAM 8GB, simak rekomendasi tim HiTekno.com berikut ini:
Baca Juga: Asyik Main HP, Cewek Cantik Ini Ketahuan Ngemil Cemilan Tak Lazim
1. Samsung Galaxy M62
Rilis: Juni 2021 (Indonesia)
Layar: Super AMOLED 6,7 inci, Full HD+
Chipset: Exynos 9825 (7 nm)
GPU: Mali-G76 MP12
RAM: 8 GB
Memori Internal: 256 GB
Memori Eksternal: microSDXC sampai 1 TB (slot khusus)
Kamera Belakang: 64 MP + 12 MP+ 5 MP + 5 MP
Kamera Depan: 32 MP
Baterai: Li-Po 7000 mAh
2. Samsung Galaxy A32 5G
Baca Juga: Momo Geisha Punya Koki Pribadi di Rumah, Netizen: The Real Sultan
Rilis: Januari 2021
Layar: TFT, 6,5 inci, HD+
Chipset: MediaTek Dimensity 720 5G (7 nm)
GPU: Mali-G57 MC3
RAM: 8 GB
Memori Internal: 12 GB
Memori Eksternal: microSD (slot SIM bersama)
Kamera Belakang: 48 MP + 8 MP + 5 MP + 2 MP
Kamera Depan: 13 MP
Baterai: Li-Ion 5000 mAh
3. Samsung Galaxy A72
Rilis: Maret, 2021
Layar: Super AMOLED 6,7 inci Full HD+, 90 Hz, 800 nits
Chipset: Snapdragon 720G (8 nm)
GPU: Adreno 618
RAM: 8 GB
Memori Internal: 128/8 GB, 256/8 GB
Memori Eksternal: Micro SD (slot bersama SIM) hingga 1 TB
Kamera Belakang: 64 MP + 8 MP + 12 MP + 5 MP
Kamera Depan: 32 MP
Baterai: Li-Ion 5000 mAh
Baca Juga: Samsung Galaxy M52 5G Muncul di 3C, Segini Kapasitas Baterainya
4. Samsung Galaxy A52
Rilis: Maret, 2021
Layar: Super AMOLED 6,5 inci Full HD+, 90 Hz, 800 nits
Chipset: Snapdragon 720G (8 nm)
GPU: Adreno 618
RAM: 8 GB
Memori Internal: 128/8 GB, 256/8 GB
Memori Eksternal: microSD (slot bersama SIM) hingga 1 TB
Kamera Belakang: 64 MP + 12 MP + 5 MP + 5 MP
Kamera Depan: 32 MP
Baterai: Li-Po 4500 mAh
5. Samsung Galaxy S21 5G
Rilis: Januari, 2021
Layar: Dynamic AMOLED 2x, 6,2 inci 1080 x 2400 piksel
Chipset: Exynos 2100 (5 nm)
GPU: Mali-G78 MP14
RAM: 8 GB
Memori Internal: 128 GB, 256 GB
Memori Eksternal: –
Kamera Belakang: 12 MP + 64 MP + 12 MP
Kamera Depan: 10 MP
Baterai: Li-Po 4000 mAh
6. Samsung Galaxy S21 Plus 5G
Rilis: Januari, 2021
Layar: Dynamic AMOLED 2x, 6,7 inci 1080 x 2400 piksel
Chipset: Exynos 2100 (5 nm)
GPU: Mali-G78 MP14
RAM: 8 GB
Memori Internal: 128 GB, 256 GB
Memori Eksternal: –
Kamera Belakang: 12 MP + 64 MP + 12 MP
Kamera Depan: 10 MP
Baterai: Li-Po 4800 mAh
7. Samsung Galaxy A31
Rilis: April, 2020
Layar: AMOLED, 6,4 inci
Chipset: MediaTek MT6768V/CA / Helio P65
GPU: Mali-G52 MC2
RAM: 6 GB, 8 GB
Memori Internal: 128 GB
Memori Eksternal: microSDXC
Kamera Belakang: 48 MP + 8 MP + 5 MP + 5 MP
Kamera Depan: 20 MP
Baterai: Li-Po 5000 mAh
8. Samsung Galaxy S20
Rilis: Maret, 2020
Layar: Dynamic AMOLED 2X, 6,2 inci
Chipset: Exynos 990 (7 nm+)
GPU: Mali-G77 MP11
RAM: 8 GB
Memori Internal: 128 GB
Memori Eksternal: microSDXC (slot SIM bersama)
Kamera Belakang: 12 MP + 64 MP + 12 MP
Kamera Depan: 10 MP
Baterai: Li-Po 4000 mAh
Itulah sembilan rekomendasi HP Samsung RAM 8GB yang wajib kamu pertimbangkan pada Juli 2021.