Hitekno.com - Bagi kamu yang sering menggunakan laptop, maka cara untuk screenshot di laptop wajib kamu ketahui. Sebab screenshot ini bisa digunakan untuk beragam keperluan.
Screeshot menjadi salah satu cara untuk memotret informasi yang kamu butuhkan dari layar sebuah perangkat. Biasanya, fitur screenshot ini banyak ditemukan di ponsel pintar.
Tapi, bagaimana jika ternya kamu butuh screenshot informasi yang ada di layar laptop kamu? Apakah caranya sama dengan yang biasa dilakukan di smartphone?
Baca Juga: Cara Membuat Watermark di Word pada Windows dan MacBook
Jawabannya tentu tidak, di laptop, screenshot bisa kamu lakukan dengan menekan tombol atau kombinasi tombol tertentu.
Akan tetapi hasil screenhot di laptop juga punya format JPG, persis dengan hasil screenshot melalui telepon pintar.
Dilansir dari berbegai sumber, inilah lima cara yang bisa kamu jajal untuk screenshot layar di laptop kamu. Dari kelima tutorial di bawah ini, tidak ada yang menganjurkan kamu mengunduh aplikasi tertentu lho.
Baca Juga: Terpopuler: Xiaomi Mi 100W Wireless Charging dan Bocah Nangis di Jalanan
Manfaatkan tomnol Print Screen
Memanfaatkan kombinasi tombol Windows dan Print Screen
Memanfaatkan kombinasi tombol Alt dan Print Screen
Baca Juga: Smartfren eSIM di Samsung Galaxy Watch4, Fitur Maksimal dengan Kuota 90 GB
Memanfaatkan fitur Snipping Tools
Memanfaatkan kombinasi tombol Command + Shift + 3 (khusus pengguna Macbook)
Itulah beberapa cara screenshot di laptop yang bisa kamu jajal. Selamat mencoba!
Baca Juga: 5 Pilihan Laptop 15 Inch Berbagai Merek, Terbaru Agustus 2021