8 HP Lokal Murah Terbaru 2021, Spesifikasi Bersaing

Cek rekomendasi HP Lokal murah ini.

Agung Pratnyawan

Posted: Jum'at, 22 Oktober 2021 | 20:33 WIB
Review Evercoss Tera S6. (HiTekno.com)

Review Evercoss Tera S6. (HiTekno.com)

Hitekno.com - Cari rekomendasi HP lokal murah yang bisa dimanfaatkan untuk aktivitas sehari-hari? Kamu di tempat yang tepat. 

HP di pasaran Indonesia memang didominasi oleh merek-merek asing. Namun hal ini tak membuat vendor smartphone asal Indonesia gentar. Masih banyak masyarakat yang tau produk HP lokal. Padahal, HP lokal murah juga memiliki spesifikasi yang tak kalah dengan merek asing.

Selain murah, HP lokal murah juga punya mesin yang oke dengan RAM lega, baterai baterai lega. Meskipun beberapa merk asli Indonesia ini kurang dikenal, namun mereka tetap eksis menelurkan produk-produk andalan terbarunya setiap tahun.

Baca Juga: Spesifikasi dan Harga Advan G5, HP Lokal Murah Meriah

Berikut HP lokal murah yang HiTekno.com rekomendasikan untuk kamu.

1. Advan G9 Perfecto

Advan G9 Perfecto. (Advan)
Advan G9 Perfecto. (Advan)

Layar: IPS LCD 6.6 inci
Chipset: Unisoc SC9863A
RAM: 4 GB
Memori Internal: 32 GB
Kamera: 16 MP (wide) MP (depth) MP (AI) MP (AI)
Baterai: Li-Po 5200 mAh

Baca Juga: 6 Merek HP Lokal, Asli Indonesia Tapi Tak Banyak yang Tahu

2. Advan G5 Plus

Advan G5 Plus. (Advan)
Advan G5 Plus. (Advan)

Layar: Incell IPS LCD 6,6 inch, HD+
Chipset: UNISOC SC9863A
GPU: PowerVR GE8322
RAM: 3 GB
Memori Internal: 32 GB
Memori Eksternal: microSD, hingga 128 GB (slot khusus)
Kamera Belakang: 13 MP + AI
Kamera Depan: 5 MP
Baterai: 3500 mAh

3. Advan GX

Baca Juga: Review Evercoss Tera S6, HP Murah Layar Lega Masih Bisa Main Game

Advan GX. (Advan)
Advan GX. (Advan)

Layar: IPS LCD 6.82 inci
Chipset: Unisoc Tiger T618
RAM: 6 GB
Memori Internal: 64 GB
Kamera: 48 MP (wide) 8 MP (ultrawide) 2 MP (macro) 0.3 MP (depth)
Baterai: Li-Po 5200 mAh

4. Evercoss M60

Evercoss M60. (Evercoss)
Evercoss M60. (Evercoss)

Layar: IPS LCD 5.7 inci
Chipset: Quad Core 1.4 GHz
GPU: -
RAM: 2 GB
Memori Internal: 16 GB
Memori Eksternal: hingga 32 GB
Kamera Belakang: 8 MP + Dual Camera dengan Flash + AF
Kamera Depan: 5 MP
Baterai: 3000 mAh

Baca Juga: Spesifikasi Evercoss U6B, Smartphone Lokal dengan Harga Rp 1 Jutaan

5. Mito Z5

Mito Z5. (Mito)
Mito Z5. (Mito)

Layar: IPS LCD 5 inci
Chipset: Quad Core 1.3 GHz
GPU: -
RAM: 2GB RAM
Memori Internal: 32 GB
Memori Eksternal: n/a
Kamera Belakang: 8 MP
Kamera Depan: 5 MP
Baterai: 2100 mAh

6. Mito Z3

Mito Z3. (Mito)
Mito Z3. (Mito)

Layar: IPS LCD 6,3 inci
Chipset: Quad Core 1.3GHz
GPU: -
RAM: 2 GB
Memori Internal: 8 GB
Memori Eksternal: n/a
Kamera Belakang: 5 MP + 5 MP
Kamera Depan: 5 MP
Baterai: Li-Po 2500 mAh

7. Advan G5 Elite

Advan G5 Elite. (Advan)
Advan G5 Elite. (Advan)

Layar: IPS 2.5D Glass, 6,1 inch, HD+
Chipset: UNISOC SC9832E
CPU: Quad-core 1,4 GHz
GPU: Mali-T820 MP1
RAM: 3 GB
Memori Internal: 16 GB
Memori Eksternal: microSD, hingga 64 GB
Kamera Belakang: 13 MP
Kamera Depan: 5 MP
Baterai: Li-Po 3000 mAh

8. Evercoss Tera S6

Review Evercoss Tera S6. (HiTekno.com)
Review Evercoss Tera S6. (HiTekno.com)

Layar: IPS LCD 6,6 inci
Chipset: Unisoc SC9863A (28 nm)
CPU: Octa Core (8 x ARM Cortex A55 1,6 GHz)
GPU: PowerVR Rogue GE8322
RAM: 4 GB
Memori Internal: 32 GB
Memori Eksternal: microSD, hingga 64 GB (slot khusus)
Kamera Belakang: 13 MP + Triple Camera
Kamera Depan: 8 MP
Baterai: Li-Po 4500 mAh

Itulah rekomendasi HP lokal murah yang belum banyak diketahui banyak orang. Bagi kamu yang mencari HP murah, spesifikasi dari HP lokal murah bisa kamu pertimbangkan.

Kontributor: Pasha Aiga Wilkins
Berita Terkait
Berita Terkini

Salah satu keunggulan smartphone di tahun depan, tidak hanya kecanggihannya tapi juga bezelnya yang tipis....

gadget | 11:40 WIB

Beredar sebuah gambar yang diduga menggambarkan Redmi Turbo 4 yang akan datang telah bocor di China....

gadget | 10:29 WIB

Samsung Galaxy Watch Ultra adalah wearables idaman buat mereka yang suka bertualang hingga merasakan adrenalin tinggi sa...

gadget | 09:25 WIB

Realme berhasil mengukir catatan sejarah baru di Indonesia lewat realme C75. Sebab HP Realme itu berhasil memecahkan rek...

gadget | 20:13 WIB

POCO M7 Pro 5G siap meluncur minggu depan, terungkap prosesor yang akan digunakan....

gadget | 12:50 WIB