12 Laptop Lenovo Terbaru, Rekomendasi November 2021

Cari laptop Lenovo terbaru, cek rekomendasi ini.

Agung Pratnyawan

Posted: Kamis, 04 November 2021 | 19:19 WIB
Laptop Lenovo. (HiTekno.com)

Laptop Lenovo. (HiTekno.com)

Hitekno.com - Laptop Lenovo terbaru layak kamu pertimbangkan untuk dibeli tahun 2021 ini. Laptop Lenovo terbaru terkenal dengan kualitas produknya yang baik secara durabilitas. Terlebih karena Lenovo memiliki lini merek ThinkPad yang terkenal dengan keawetannya.

Bukan hanya ThinkPad, Lenovo juga memiliki berbagai lini produk laptop. Ada laptop Lenovo termurah dari seri Lenovo dan Ideapad, ada juga seri yang lebih premium seperti ThinkBook dan Yoga.

Laptop Lenovo terbaru patut dipertimbangkan karena harga yang cukup terjangkau dengan spesifikasi terbaik. Tidak hanya itu, terdapat juga berbagai lini produk yang bisa kamu dapatkan sesuai dengan kebutuhan.

Baca Juga: 5 Laptop Core i5 Generasi 11 Murah Dijamin Ngebut

Mulai dari kebutuhan untuk bermain game online, melakukan pekerjaan kantor, hingga desain grafis. Semua kebutuhan ini bisa kamu dapatkan dari masing-masing laptop.

Tak perlu bingung, berikut laptop Lenovo terbaru yang HiTekno.com rekomendasikan untuk kamu.

1. Lenovo ThinkPad X1 Titanium Yoga

Baca Juga: 5 Laptop Core i7, Rekomendasi untuk Para Profesional

Lenovo ThinkPad X1 Titanium Yoga. (Lenovo)
Lenovo ThinkPad X1 Titanium Yoga. (Lenovo)

Layar: 13.5 inch, 2256 x 1504 piksel
Processor: Up to 11th Gen Intel Core i7 vPro
Grafis: Intel Iris Xe
RAM: Up to 16GB LPDDR4x
Storage: Up to 1 TB SSD
Sistem Operasi: Up to Windows 10 Pro
Kamera: Hybrid infrared (IR) / 720p HD with webcam privacy shutter
Baterai: Up to 8.9 hours, 44.5Wh (MM18)
Rentang Harga: Mulai dari Rp11.999.000

2. Lenovo Yoga Slim 7 Pro

Lenovo Yoga Slim 7 Pro. (Lenovo)
Lenovo Yoga Slim 7 Pro. (Lenovo)

Layar: 14 inci, 2880×1800 piksel
Prosesor: Up to AMD Ryzen 9 4900H
Grafis: AMD Radeon Graphics
RAM: Up to 16GB
Storage: Up to 1 TB SSD
Sistem Operasi: Up to Windows 10 Pro
Kamera: IR Camera
Baterai: Up to 15.5H, 61 Whr Lithium-Polymer
Rentang Harga: Rp 17.666.000 – Rp20.999.000

Baca Juga: 5 Laptop Gaming RTX, Mulai dari Rp 17 Jutaan

3. Lenovo Yoga 7i

Lenovo Yoga 7i. (Lenovo)
Lenovo Yoga 7i. (Lenovo)

Layar: 14 inci, 1920 x 1080 pixel
Prosesor: 11th Gen Intel Core-i7-1165G7
Grafis: Intel Iris Xe
RAM: 16GB DDR4 dual-channel
Storage: 1 TB SSD
Sistem Operasi: Windows 10 Home
Kamera: 1M
Baterai: Up to 16 hours (MM 14)
Rentang Harga: Rp10.749.000 – Rp 18.899.000

4. Lenovo IdeaPad Gaming 3i

Baca Juga: 5 Laptop Gaming Baru dari Asus, Andalkan RTX 3050 dan 3050Ti

Lenovo IdeaPad Gaming 3i. (Lenovo)
Lenovo IdeaPad Gaming 3i. (Lenovo)

Layar: 15.6 inch, 1920 x 1080 piksel
Prosesor: Intel Core i5-10300H
Grafis: NVIDIA GeForce GTX 1650 Ti
RAM: Up to 16GB DDR4
Storage: 512 GB SSD
Sistem Operasi: Windows 10 Home
Camera: 720p HD
Baterai: Up to 9.6 hours with Quick Charge
Rentang Harga: Rp10.849.000 – Rp14.790.000

5. Lenovo ThinkBook 14s Gen 2

Lenovo ThinkBook 14s Gen 2. (Lenovo)
Lenovo ThinkBook 14s Gen 2. (Lenovo)

Layar: 14 inch, 1920 x 1080 pixel
Processor: 11th Generation Intel Core i5-1135G7
Grafis: Integrated Intel Iris Xe Graphics
RAM: 8 GB LPDDR4X
Storage: 256 GB SSD
Sistem Operasi: Windows 10 Pro
Kamera: Slim 720p HD Camera
Baterai: 4-cell, 56Wh
Rentang Harga: Rp 12.999.000 – Rp 17.590.000

6. Lenovo ThinkBook 14s

Laptop bisnis Lenovo ThinkBook 14. (Lenovo)
Laptop bisnis Lenovo ThinkBook 14s. (Lenovo)

Layar: 14 inch, 1920 x 1080 pixel
Processor: Up to 10th Gen Intel Core i7
Grafis: Up to AMD Radeon 630 with 2GB GDDR5
RAM: Up to 16GB DDR
Storage: Up to 1 TB SSD
Sistem Operasi: Up to Windows 10 Pro
Kamera: 1M ultra-slim
Baterai: Up to 10 hours 45Wh
Rentang Harga: Rp 11.999.000 – Rp 14.899.000

7. Lenovo IdeaPad Duet 3i

Lenovo IdeaPad Duet 3i. (Lenovo)
Lenovo IdeaPad Duet 3i. (Lenovo)

Layar: 10.3 inch, 1920 x 1200 piksel
Prosesor: Up to Intel Pentium N5030
Grafis: Intel integrated graphics
RAM: Up to 8GB
Storage: Up to 128GB
Sistem Operasi: Windows 10 Home
Kamera: Front: 2M fixed-focus CMOS + Rear: 5M auto-focus
Baterai: Up to 9.3 hours
Rentang Harga: Rp7.189.000 – Rp7.999.000

8. Lenovo IdeaPad Slim 5

Lenovo IdeaPad Slim 5. (Lenovo)
Lenovo IdeaPad Slim 5. (Lenovo)

Layar: 14 inci, 1920 x 1080 piksel
Prosesor: AMD Ryzen 5 4500U
Grafis: Integrated AMD graphics
RAM: 8GB Soldered DDR4-3200
Storage: 512 GB SSD
Sistem Operasi: Windows 10 Home
Camera: HD 720p with E-Shutter
Baterai: Up to 12 hours with Quick Charge 2.0
Rentang Harga: Rp 9.699.000 – Rp11.099.000

9. Lenovo IdeaPad Gaming 3

Lenovo IdeaPad Gaming 3. (Lenovo)
Lenovo IdeaPad Gaming 3. (Lenovo)

Layar: 15.6 inch, 1920 x 1080 piksel
Prosesor: AMD Ryzen 7 4800H Processor
Grafis: NVIDIA GeForce GTX 1650 4GB
RAM: 8GB DDR4
Storage: 1 TB HDD + 512GB SSD
Sistem Operasi: Windows 10 Home
Camera: 720p HD webcam with privacy shutter
Baterai: Up to 5 hours
Rentang Harga: Rp 11.699.000 – Rp 12.499.000

10. Lenovo ThinkBook 13s Gen 2

Lenovo Thinkbook 13s Gen 2. (Lenovo)
Lenovo Thinkbook 13s Gen 2. (Lenovo)

Layar: 13.3 inch, 2560 x 1600 pixel
Prosesor: 11th Generation Intel Core i7-1165G7
Grafis: Integrated Intel Iris Xe Graphics
RAM: 16 GB LPDDR4X
Storage: 512 GB SSD
Sistem Operasi: Windows 10 Pro
Kamera: 720p HD camera with with physical privacy shutter
Baterai: Up to 12.1 hours (MM18)
Rentang Harga: Rp10.799.000 – Rp17.299.000

11. Lenovo Yoga Slim 7i Carbon

Lenovo Yoga Slim 7i Carbon. (Lenovo)
Lenovo Yoga Slim 7i Carbon. (Lenovo)

Layar: 13.3 inch, 2560 x 1600 piksel
Prosesor: 11th Gen Intel Core i7-1165G7
Grafis: Intel Iris Xe
RAM: Up to 16GB LPDDR4X Dual Channel
Storage: Up to 1 TB SSD
Sistem Operasi: Windows 10 Home
Camera: Infrared (IR)
Baterai: Up to 16 hours (Fast Charging 65 W)
Rentang Harga: Rp15.799.000 – Rp20.249.000

12. Lenovo Yoga Slim 9i

Lenovo Yoga Slim 9i. (Lenovo)
Lenovo Yoga Slim 9i. (Lenovo)

Layar: 14 inci, 3840 x 2160 piksel
Prosesor: 11th Gen Intel Core i7-1165G7
Grafis: Intel Iris Xe
RAM: 16GB LPDDR4X
Storage: 1 TB SSD
Sistem Operasi: Windows 10 Home
Kamera: IR camera with Time of Flight (TOF) and Ambient Light Sensor (ALS)
Baterai: MobileMark 2014: hingga 12 jam
Rentang Harga: Rp 18.299.000 – Rp 28.249.000

Itulah 12 laptop Lenovo terbaru yang bisa kamu pertimbangkan. Dengan harga terjangkau, kamu bisa merasakan kualitas laptop yang maksimal dan tidak kalah dengan tipe lainnya.

Kontributor: Pasha Aiga Wilkins
Berita Terkait
Berita Terkini

Realme disebut tengah menyiapkan Realme P3 yang terungkap telah lolos sertifikasi Eurofins....

gadget | 13:46 WIB

Sebuah sumber terpercaya, Sonny Dickson menampilkan penampakan yang diklaimnya sebagai dummy iPhone SE generasi keempat....

gadget | 12:35 WIB

Drone DJI Flip dijual mulai harga Rp 6,205,000....

gadget | 17:50 WIB

Kenapa layar sentuh sulit dihadirkan ke motor listrik atau kendaraan roda dua lainnya?...

gadget | 19:52 WIB

Mix Flip 2 besutan Xiaomi dikabarkan akan diluncurkan lebih awal tahun ini dibanding pendahulunya....

gadget | 15:05 WIB