HP Dipinjam Adik, History YouTube Bikin Netizen Terkejut

Terlihat dalam foto tersebut, history YouTube dari HP kakak yang baru saja dipinjam oleh sang adik.

Amelia Prisilia

Posted: Rabu, 19 Januari 2022 | 19:32 WIB
History YouTube. (instagram/meme_receh.fr)

History YouTube. (instagram/meme_receh.fr)

Hitekno.com - Screenshot unggahan Instagram yang menunjukan history YouTube HP kakak usai dipinjam sang adik sukses membuat netizen ngakak karenanya. Rupanya sang adik melakukan penelusuran untuk banyak hal dengan menggunakan HP sang kakak.

Foto screenshot history YouTube di HP kakak ini diunggah oleh pemilik akun @meme_receh.fr dan menjadi viral di Instagram pada Sabtu (15/1/2022) lalu.

''Kelakuan adik lu yang kecanduan Free Fire'' tulis caption unggahan.

Baca Juga: Niagahoster: Manfaatkan Email Marketing untuk Kesuksesan Bisnis

Terlihat dalam foto tersebut, history YouTube dari HP kakak yang baru saja dipinjam oleh sang adik. Cukup polos dan berbeda dari biasanya, sang adik rupanya mencari sejumlah informasi mengenai tips-tips agar sang kakak mau meminjamkan HP untuknya.

''Ancaman neraka kalau kakak tidak kasih HP gratis'' tulis salah satu history browser di HP tersebut.

History YouTube. (instagram/meme_receh.fr)
History YouTube. (instagram/meme_receh.fr)

Cukup mencuri perhatian, unggahan mengenai history YouTube di HP kakak ini lalu menuai berbagai komentar dari netizen usai menjadi viral di Instagram beberapa waktu yang lalu.

Baca Juga: Kombinasi Xiaomi 11T dan Redmi Buds 3 Lite, Pengalaman Hiburan Memukau

''Adiknya terlalu ingin main game plus curi HP yang bagus'' balas netizen.

''HP-nya diculik mau diapain?'' komentar akun lainnya.

''Kalau ini adik aku, bakalan langsung aku hukum'' ungkap netizen.

Baca Juga: 5 Klan Terkuat di Anime Naruto, Uchiha Tetap Teratas

''Ketika sangat ingin punya HP bagus'' tulis akun lainnya.

Diunggah akun @meme_receh.fr dan menjadi viral di Instagram, unggahan mengenai history YouTube di HP yang dipinjam adik ini lalu telah mendapat lebih dari 23 ribu likes dan ratusan komentar netizen.

Baca Juga: Cara Membuat Daftar Pustaka Otomatis di Microsoft Word

Berita Terkait
Berita Terkini

MediaTek Dimensity 9400 menghadirkan berbagai fitur yang ditujukan untuk HP flagship....

gadget | 10:12 WIB

Salah satu usaha sampingan yang semakin populer adalah perdagangan aset digital, termasuk emas....

gadget | 10:06 WIB

Xiaomi resmi meluncurkan Xiaomi TV S Mini LED Series 2025. Ini adalah Smart TV pertama dari Xiaomi yang menggunakan tekn...

gadget | 21:30 WIB

Lenovo secara resmi meluncurkan Legion Go S di Indonesia. Ini adalah konsol gaming genggam sekaligus penerus dari Lenovo...

gadget | 22:16 WIB

Motorola, pelopor dunia dalam teknologi dan inovasi mobile, dengan bangga mengumumkan kembalinya secara resmi ke pasar I...

gadget | 21:51 WIB