Hitekno.com - Apakah kamu sudah tahu cara memasukkan grafik ke PowerPoint dengan mudah? Tim HiTekno.com telah merangkum tutorial PowerPoint untuk bisa memasukkan grafik ke presentasi kamu.
Sebagai program komputer yang dikembangkan oleh Microsoft sebagai media presentasi, Microsoft PowerPoint dilengkapi dengan berbagai fitur yang akan membantu kamu dalam menyajikan informasi agar lebih mudah dipahami oleh para audiens.
Nah untuk melengkapi slide presentasi yang kamu buat maka kamu bisa memasukkan grafik sehingga proses naik turunnya suatu objek dari data yang kamu buat bisa diperlihatkan melalui fluktuasi garis.
Baca Juga: Tutorial PowerPoint: Cara Menambahkan Catatan Pembicara di PPT
Grafik sendiri merupakan sebuah representasi grafis dari data yang diwakili oleh berbagai macam bentuk simbol, seperti batang dalam grafik batang, garis-garis dalam sebuah grafik garis, irisan dalam grafik pai dan lain sebagainya.
Jadi dengan memasukkan grafik pada slide presentasi yang akan kamu bawakan maka informasi yang ingin kamu sampaikan dari data yang kamu buat akan terlihat lebih menarik dan juga lebih mudah dipahami oleh para audiens.
Tutorial PowerPoint: Cara Memasukkan Grafik ke PowerPoint
Baca Juga: Tutorial Cara Print Slide PowerPoint dengan Rapi
Cara memasukkan grafik ke PowerPoint bisa kamu lakukan dengan mengikuti langkah-langkah berikut ini :
Itulah cara memasukkan grafik ke PowerPoint yang bisa kamu lakukan dengan mudah untuk menunjukkan perbandingan antara data satu dengan data yang lain dengan tampilan yang menarik. Selamat mencoba tutorial PowerPoint di atas!
Baca Juga: Tutorial Cara Membuat Template PowerPoint dengan Mudah