Hitekno.com - Ketahui bagaimana cara nobar Netflix di HP dengan mudah memakai aplikasi Rave. Kamu bisa menggunakan tutorial Netflix yang dirangkum tim HiTekno.com berikut.
Mungkin akan terasa lebih asyik jika kita bisa menikmati film di Netflix bersama teman-teman yang berjauhan, meskipun Netflix di HP belum menyediakan fitur tersebut namun terdapat beberapa aplikasi tambahan seperti Rave yang menyajikan ruang untuk bisa nobar film di Netflix.
Tapi kalian bingung bagaimana cara nobar Netflix di HP dengan menggunakan aplikasi Rave ini?
Baca Juga: Tutorial Cara Menggunakan Netflix Teleparty, Nobar Asyik Meski Berjauhan
Netflix juga dipercaya sebagai salah satu platform yang menyajikan beberapa film eksklusif yang hanya ditayangkan pada aplikasi ini dan tidak ditayangkan di bioskop maupun aplikasi tontonan lainnya.
Tentu hal ini menjadi poin tambahan mengapa Netflix sangat digandrungi di tengah masyarakat terutama di kalangan remaja hingga dewasa.
Yuk kita simak ini dia tutorial cara nobar Netflix di HP dengan menggunakan aplikasi Rave yang dirangkum tim HiTekno.com untuk kamu.
Baca Juga: Susul Apple, Netflix Tutup Layanan di Rusia
Namun sebelumnya pastikan kalian dan rekan-rekan yang ingin kalian ajak nobar telah memiliki aplikasi dan akun Netflix yang telah berlangganan.
Nah itulah cara nobar Netflix di HP dengan menggunakan aplikasi Rave yang bisa kalian coba agar kebersamaan kalian dengan rekan akan terasa semakin dekat. Selamat mencoba tutorial Netflix di atas semoga berhasil!
Baca Juga: Netflix Bakal Kehilangan Serial Marvel, Pindah ke Disney?