Hitekno.com - Cari tahu bagaimana cara mematikan update otomatis aplikasi Android agar memori tak cepat penuh? Berikut ini tim HiTekno.com rangkum tutorial HP Android untuk kamu.
Fitur atau layanan update otomatis aplikasi di setiap HP Android ini rupanya memiliki keuntungan salah satunya kalian akan selalu mendapatkan update fitur terbaru dari aplikasi yang kalian gunakan dan kalian tidak perlu repot-repot melakukan update secara manual.
Namun alih-alih hal ini membuat penyimpanan HP Android cepat penuh. Bagaimana cara mematikan update otomatis aplikasi Android ini?
Baca Juga: WhatsApp Bakan Hadirkan Fitur Ubah Bahasa dari Aplikasi
Fitur update otomatis bisa kalian matikan agar penyimpanan internal kalian bisa lebih lega, dan mungkin update yang dihadirkan oleh aplikasi tersebut tidak terlalu kalian butuhkan.
Berikut tutorial cara mematikan update otomatis aplikasi Android:
Selain itu kalian juga bisa menyeting untuk melakukan update otomatis ketika HP hanya terhubung dengan Wi-Fi, tentu tidak perlu ketakutan ketinggalan fitur dari aplikasi yang kalian gunakan tanpa kalian harus kehilangan paket data internet.
Baca Juga: 6 Aplikasi Nonton Anime, Lengkap dan Kualitas Tinggi
Berikut tutorial cara setting update otomatis aplikasi menggunakan Wi-Fi:
Nah itulah cara mematikan update otomatis aplikasi Android agar penyimpanan internal kalian tidak cepat penuh. Selamat mencoba tutorial HP Android di atas.
Baca Juga: Cara Transfer Data HP Android ke iPhone, Mudah Gunakan Aplikasi Move to iOS