Hitekno.com - Lupa pola kunci HP kamu? Berikut ini ada beberapa trik dan cara membuka pola HP yang bisa kamu lakukan di HP Android. Tim HiTekno.com telah merangkum tutorial HP Android berikut ini untuk kamu.
Pada semua merk HP Android umumnya sudah dibekali dengan fitur lock screen yang berfungsi untuk mengunci layar dengan berbagai metode mulai dari menggunakan kode PIN, pemindai sidik jari hingga dalam bentuk pola.
Nah bagi kamu yang memilih fitur lock screen dengan menggunakan pola maka kamu juga harus menguasai cara membuka pola HP Android yang lupa agar kamu bisa dengan mudah mengakses HP kamu apabila sewaktu-waktu kamu lupa dengan pola HP yang sudah kamu buat.
Baca Juga: Tutorial Praktsi, Cara Transfer File dari HP ke Laptop
Apabila kamu menggunakan fitur lock screen dalam bentuk pola, maka kamu harus menggambar pola segaris dengan menghubungkan 9 titik di layar. Dan jangan lupa untuk selalu mengingat pola yang telah kamu buat tersebut ya agar kamu bisa membuka kunci HP kamu.
Namun apabila kamu lupa dengan pola yang sudah kamu buat, ada beberapa cara membuka pola HP Android yang lupa yang bisa kamu lakukan. Ikuti tutorial HP Android berikut ini:
1. Menggunakan fitur telepon
Baca Juga: Tutorial Praktis, Cara Transfer File dari Laptop ke HP
2. Menggunakan fitur Forgot Pattern
3. Menggunakan fitur Find My Device
Itulah beberapa cara membuka pola HP yang lupa dan bisa kamu pilih sesuai dengan keinginan kamu. Jadi dari beberapa cara diatas mana yang menurutmu paling mudah? Selamat mencoba tutorial HP Android di atas!
Baca Juga: Tutorial Cara Mengukur Jarak di Google Maps di HP dan Laptop