Hitekno.com - Bagi kamu pengguna aplikasi GoJek, apakah sudah tahu cara top up Google Play dengan GoPay? Kalau belum itu artinya kamu harus menyimak tutorial top up Google Play di bawah ini ya.
GoPay adalah uang elektronik yang bisa kamu gunakan untuk melakukan transaksi pembayaran dan keuangan melalui aplikasi Gojek.
Sebagai sebuah perusahaan teknologi aplikasi Gojek menghadirkan berbagai macam layanan yang akan mempermudah kebutuhan kamu termasuk apabila kamu ingin top up Google Play.
Baca Juga: Tutorial Cara Top Up Google Play dengan Dana, Mudah dan Praktis
Google Play berasal dari tiga produk yang berbeda yaitu Android Market, Google Music dan Google eBookstore.
Jadi dengan kata lain Google Play adalah toko daring yang merupakan tempat bagi pengguna aplikasi tersebut untuk bisa mendapatkan dan menikmati berbagai macam aplikasi, game, film, acara TV, buku, dan hal-hal menarik lainnya di perangkat Android mereka.
Namun untuk melakukan pembelian layanan tersebut tentu saja kamu harus mengisi saldo Google Play memakai voucher Google Play terlebih dahulu.
Baca Juga: Tutorial Top Up Diamond Free Fire Aman dan Legal
Nah cara top up Google Play dengan GoPay bisa kamu lakukan dengan mengikuti langkah-langkah berikut ini :
Itulah cara top up Google Play dengan GoPay yang bisa kamu lakukan dengan mudah untuk membeli aplikasi maupun game favorit kamu. Selamat mencoba tutorial top up Google Play di atas!
Baca Juga: Tutorial Top Up Diamond Mobile Legends yang Aman dan Legal