Hitekno.com - Berikut ini adalah cara mengunci WhatsApp di HP Android dan iPhone. Amankan dari orang-orang iseng, ikuti tutorial WhatsApp untuk HP Android maupun iPhone.
WhatsApp memang masih menjadi aplikasi perpesanan favorit. Itulah mengapa, ada banyak pesan yang bersifat rahasia di sini.
Sayangnya, beberapa orang terkadang tidak mengerti tentang batasan privasi dari chat ada di aplikasi WhatsApp seseorang.
Baca Juga: Tutorial Cara Menyembunyikan Chat WhatsApp Tanpa Memblokir Pengguna
Namun tenang saja, WhatsApp memiliki banyak fitur yang menunjang keperluan pengguna, mulai kenyamanan hingga privasi.
Salah satunya adalah fitur mengunci WhatsApp. Fitur ini bisa membuat isi pesan WhatsApp kamu lebih terjaga.
Sebab aplikasi WhatsApp baru bisa dibuka ketika memasukkan sandi atau PIN yang telah dibuat.
Baca Juga: Tutorial Cara Membuat Stiker WhatsApp Sendiri Tanpa Aplikasi Tambahan
Nah, di bawah ini adalah beberapa cara yang bisa kamu lakukan untuk mengunci WhatsApp di Android dan iPhone.
Cara Mengunci WhatsApp untuk HP Android dan iPhone
Pakai fingerprint
Baca Juga: Cara Mengubah Akun WhatsApp Messenger Menjadi WhatsApp Business, Pilih Mana yang Sesuai
Pakai Touch atau Face ID (Pengguna iPhone)
Buka WhatsApp.
Itulah cara mengunci WhatsApp di HP Android dan iPhone. Selamat mencoba tutorial WhatsApp di atas!
Baca Juga: Cara Buat Link WhatsApp Langsung ke Chat, Mudah Banget