5 Rekomendasi HP Rp 1 Jutaan Terbaru, Murah tapi Spesifikasi Unggul

Cari HP murah dengan harga cuma Rp 1 jutaan saja? Cek rekomendasi HP Rp 1 jutaan ini.

Agung Pratnyawan

Posted: Jum'at, 08 Juli 2022 | 15:24 WIB
Rekomendasi HP Rp 1 Jutaan.(HiTekno.com)

Rekomendasi HP Rp 1 Jutaan.(HiTekno.com)

Hitekno.com - HP murah dengan hrarga Rp 1 jutaan masih layak untuk diandalkan untuk kegiatan online sehari-hari. Berikut ini tim HiTekno.com rangkum rekomendasi HP Rp 1 jutaan terbaru yang resmi tersedia.

Meski murah, HP Rp 1 jutaan sudah memiliki kapasitas RAM besar hingga kamera beresolusi tinggi. Persaingan di segmen entry level terbilang cukup sengit di pasaran.

Selain berlomba dengan seri baru, nyatanya banyak smartphone entry level dari seri lama yang masih mampu berkompetisi. Rekomendasi HP Rp 1 jutaan dapat mendukung aktivitas lain seperti bermain game, atau nonton series streaming.

Baca Juga: 6 Rekomendasi HP 5G Murah dengan Spesifikasi Gahar, Harga Mulai Rp 2 Jutaan

HP murah dengan spesifikasi tinggi ini menjadi primadona untuk kelas entry level. Kegiatan multitasking dan gaming bisa jalan terus.

Berikut rekomendasi HP Rp 1 jutaan terbaru yang HiTekno.com rangkum untuk kamu.

1. Redmi 10C

Baca Juga: 4 Rekomendasi HP Oppo di Bawah Rp 3 Juta Terbaru Juli 2022

Redmi 10C. (Xiaomi)
Redmi 10C. (Xiaomi)

Dimensi dan bobot: 169,59 x 76,56 mm x 8,29 mm, 190 gram
Layar: 6,71 inci HD Plus (1.650 x 720 piksel), Gorilla Glass 3
Chipset: Snapdragon 680 (6 nm)
CPU: Octa-core berkecepatan hingga 2.4GHz
GPU : Qualcomm Adreno 610
RAM dan memori penyimpanan: 4 GB/64 GB 4 GB/128 GB
SIM dan microSD: Dual SIM (nano) + microSD (hingga 1 TB)
Kamera depan: 5 MP (f/2.2)
Kamera belakang: Kamera utama 50 MP (f/1.8, 4-in-1 piksel binning), Kamera depth sensor 2 MP (f/2.4)
Sistem operasi: Android 11, MIUI 13
Baterai: 5.000 mAh, fast charging 18 Watt
Fitur lainnya: 4G, sensor sidik jari di bagian belakang, Wi-Fi 802.11a/b/g/n/ac, Bluetooth 5.0, port jack 3.55 mm, USB Type-C
Harga: 4 GB/64 GB - Rp 1.849.000 | 4 GB/128 GB - Rp 2.049.000

2. Infinix Hot 12 Play NFC

Infinix Hot 12 Play NFC. (Infinix)
Infinix Hot 12 Play NFC. (Infinix)

Dimensi: 170.47 x 77.6 x 8.32 mm, 194.9 gram
Layar: IPS LCD 6.82 inci, Refresh Rate 90 Hz, 720 x 1612 piksel 20:9 259 ppi, Touch sampling rate 180 Hz
Chipset: UNISOC Tiger T610
CPU: Octa-core (2x1.8 GHz Cortex-A75 & 6x1.8 GHz Cortex-A55)
GPU: Mali-G52 MP2
RAM: 4 GB
Memori Internal: 64 GB
Kamera utama: 13 MP (wide), f/2.2, 2 MP (macro), f/2.4, 2 MP (depth), f/2.4
Kamera depan: 5 MP (wide),
Konektivitas: Wi-Fi 802.11 b/g/n, hotspot, 5.0, A2DP, LE, Type-C 2.0
NFC: Ada
Baterai: Li-Po 6000 mAh
Harga: 1.799.000

Baca Juga: 7 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED, Terbaik Juni 2022

3. Realme C31

Realme C31. (Realme Indonesia)
Realme C31. (Realme Indonesia)

OS: Android 11, Realme UI 2.0
Chipset: Unisoc Tiger T612 (12 nm)
CPU: Octa-core (2x1.8 GHz Cortex-A75 & 6x1.8 GHz Cortex-A55)
GPU: Mali-G57
RAM: 3 GB, 4 GB
Internal Memori: 32 GB, 64GB
Layar: 6.5 inci, 720 x 1600 piksel, 20:9 ratio
Kamera utama: 13 MP, f/2.2 + 2 MP, f/2.4 + 2 MP, f/2.8
Kamera depan: 5 MP, f/2.2
Baterai: 5.000 mAh
Konektivitas: microUSB 2.0, Wi-Fi 802.11, Bluetooth 5.0
Jaringan: Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)
Dimensi: 164.7 x 76.1 x 8.4 mm
Berat: 197 g
Harga: 1.549.000 sampai 1.749.000

4. Realme C25Y

Baca Juga: 6 Rekomendasi HP Rp 3 Jutaan untuk PUBG Mobile, Lancar Chicken Dinner

Realme C25Y. (Realme India)
Realme C25Y. (Realme India)

Layar: IPS LCD 6,5 inci, resolusi 720 x 1600 piksel, rasio layar 20:9, tingkat kecerahan 420 nits
Dimensi dan bobot: 164,5mm x 76 mm x 9,1 mm 200 gram
System-on-Chip: Unisoc T610 (12 nm) CPU: Octa-core (2x1.8 GHz Cortex-A75 & 6x1.8 GHz Cortex-A55) GPU: Mali-G52
Memori RAM: 4 GB
Memori internal: 64 GB
Kamera belakang: 50 MP, f/1.8, 26mm (wide), PDAF 2 MP, f/2.4, (macro) 2 MP, f/2.4, (depth)
Kamera depan: 8 MP, f/2.0, 26mm (wide)
Baterai: 5.000 mAh, fast charging 18 watt
SIM dan konektor: Triple slot (dual nano-SIM + microSD slot up to 256 GB), konektor audio 3,5 mm, micro USB 2.0
Sistem operasi: Android 11, Realme UI R Edition
Harga: Rp 2,1 juta

5. Samsung Galaxy A03s

Samsung Galaxy A03s. (Samsung Indonesia)
Samsung Galaxy A03s. (Samsung Indonesia)

Layar: LCD 6,5 inci (720 x 1.600 piksel) Infinity-V display, resolusi HD Plus, aspek rasio 20:9
Dimensi: 164,2 x 76 x 9,1 mm, bobot 196 gram
System-on-Chip: MediaTek Helio P35 (12nm) GPU PowerVR GE8320 CPU Octa-core (4x2.35 GHz Cortex-A53 & 4x1.8 GHz Cortex-A53)
Sistem Operasi: Android 11, One UI Core 3.1
RAM/Internal: Storage 4 GB/64 GB (dedicated slot 1 TB)
SIM: Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)
NFC: Tidak Ada
Kamera Depan: 5 MP (f/2.2)
Kamera Belakang: 13 MP (f/2.2, AF) kamera utama 2 MP (f/2.4) kamera macro 2 MP (f/2.4) kamera depth sensor
Baterai: 5.000 mAh (fast charging 15 Watt)
Fitur Lainnya: Fingerprint scanner (side-mounted), Bluetooth 5.0, USB Type-C, Live Stickers, speaker Dolby Atmos, jack audio 3,5 mm, WiFi 802.11 b/g/n
Harga: Rp 1.799.000

Itulah lima rekomendasi HP Rp 1 jutaan terbaru yang dirangkum tim HiTekno.com. HP murah mana yang jadi pilihan kamu?

Kontributor: Pasha Aiga Wilkins
Berita Terkait
Berita Terkini

Realme disebut tengah menyiapkan Realme P3 yang terungkap telah lolos sertifikasi Eurofins....

gadget | 13:46 WIB

Sebuah sumber terpercaya, Sonny Dickson menampilkan penampakan yang diklaimnya sebagai dummy iPhone SE generasi keempat....

gadget | 12:35 WIB

Drone DJI Flip dijual mulai harga Rp 6,205,000....

gadget | 17:50 WIB

Kenapa layar sentuh sulit dihadirkan ke motor listrik atau kendaraan roda dua lainnya?...

gadget | 19:52 WIB

Mix Flip 2 besutan Xiaomi dikabarkan akan diluncurkan lebih awal tahun ini dibanding pendahulunya....

gadget | 15:05 WIB