Hitekno.com - Siaran TV digital di Indonesia akan menggantikan siaran TV analog yang sudah ada di Indonesia selama hampir 60 tahun.
Dihentikannya siaran televisi analog selambat-lambatnya pada tanggal 2 November 2022.
Jika belum tahu cara cek sinyal TV digital, berikut informasi yang disajikan Pemprov DKI Jakarta melalui Instagram untuk mengecek sinyal TV digital di rumah.
Baca Juga: Cara Menyembunyikan Aplikasi di HP Android, Ini Langkah yang Perlu Kamu Tahu
Cara menonton siaran digital
Kalau Anda pemilik televisi analog dan tidak ingin menggant televisi Anda ke TV Digital, Anda masih punya cara untuk menonton siaran digital di televisi analog. Kominfo membagikan tipsnya melalui siarandigital.kominfo.go.id, sebagai berikut:
Itulah cara cek sinyal TV digital melalui aplikasi HP Android. Mudah, kan?
Baca Juga: Efek Perang, Reaktor Nuklir Ukraina Terancam Bahaya, PBB Ikut Khawatir
Suara.com/Mutaya Saroh
Baca Juga: Call of Duty Warzone Mobile Mau Dirilis, Ini Sederet Fakta yang Bikin Penasaran