Hitekno.com - Cara kredit HP di Shopee bisa membantu kamu yang sedang membutuhkan HP dengan budget masih terbatas. Shopee menawarkan berbagai kemudahan dalam metode pembayaran.
Mulai dari ShopeePay, transfer bank, COD, hingga kredit atau cicilan. Bagi kamu yang ingin beli HP, tetapi belum memiliki budget yang cukup, tak perlu khawatir.
Shopee menyediakan fasilitas kredit untuk penggunanya. Kamu bisa kredit barang apapun do Shopee, termasuk kredit HP. Cara kredit HP di Shopee terbilang mudah. Kamu dapat melakukan cicilan HP melalui kartu kredit, atau melakukan cicilan dengan Shopee PayLater.
Baca Juga: Cara Pengembalian Barang di Shopee, Lengkap Langkah-langkahnya
Shopee PayLater atau SPayLater merupakan fitur dari Shopee yang memungkinkan pembeli untuk dapat melakukan pembeliannya terlebih dahulu dan bayar nanti dengan metode cicilan.
Berikut cara kredit HP di Shopee yang Tim HiTekno.com rangkum untuk kamu.
Cara Kredit HP di Shopee dengan Kartu Kredit
Baca Juga: 2 Cara Membayar Shopee PayLater, Pilih Paling Mudah untuk Kamu
Cara Kredit HP di Shopee dengan SPayLater
Minimal transaksi yang bisa dibayarkan dengan kartu kredit yaitu mulai dari Rp500.000. Jadi jika transaksi di bawah angka tersebut kamu tidak bisa menggunakan metode cicilan Kartu Kredit. Setiap transaksi yang dilakukan menggunakan kartu kredit akan dikenakan biaya penanganan.
Biaya tersebut tergantung kebijakan masing-masing bank. Rata-rata, biaya penanganan mulai dari 1,5% hingga 10% dari harga barang. Jangka waktu cicilan bervariasi mulai dari 3 bulan, 6 bulan, 12 bulan, ataupun jangka waktu lainnya sesuai yang sudah ditentukan oleh pihak Bank.
Baca Juga: Cara Pengembalian Barang di Shopee Lengkap dengan Proses Kirimnya
Begitu transaksi berhasil, pengguna harus membayar cicilan kartu kredit setiap bulan. Itulah cara kredit HP di Shopee yang bisa kamu coba gunakan. Jangan lupa gunakan cara ini dengan bijak ya. Selamat berbelanja.
Baca Juga: Cara Bayar Shopee PayLater sebelum Jatuh Tempo, Ikuti Langkah Berikut Ini