Link Live Streaming Piala Dunia 2022: Jadwal Laga 25 November Lengkap, Bisa Ditonton di Gadget Kesayangan

Berikut adalah jadwal dan link nonton Piala Dunia 2022, jangan sampai ketinggalan, ya!

Cesar Uji Tawakal

Posted: Jum'at, 25 November 2022 | 15:45 WIB
Piala Dunia 2022 Qatar. (FIFA)

Piala Dunia 2022 Qatar. (FIFA)

Hitekno.com - Piala Dunia 2022 telah memasuki Matchday kedua, di mana tim-tim dari grup A dan B akan bertanding pada hari ini (25/11/2022).

Laga sepak bola yang digelar di Qatar ini bakal mempertemukan sejumlah tim yang banyak digandrungi, Belanda dan Inggris.

Di grup A, Belanda saat ini menjadi pemuncak klasemen dengan tiga poin, disusul oleh Ekuador dengan torehan yang sama. 

Baca Juga: Link Live Streaming Piala Dunia 2022: Wales vs Iran, Penentuan Nasib di Grup B!

Senegal berada di urutan tiga dan posisi paling buncit diisi oleh Qatar dengan keduanya sama-sama mengoleksi 0 poin.

Sementara itu di grup B, Inggris menempati posisi teratas dengan tiga poin, disusul Wales dengan torehan satu poin, lalu Amerika Serikat dengan koleksi yang sama dan posisi paling buncit diduduki oleh Iran.

Laga di Matchday kedua ini bisa jadi penentu atas status lolos tidaknya ke fase selanjutnya untuk timnas Inggris, Belanda dan Ekuador.

Baca Juga: Customer Curhat Akun TikTok Kena Stalking Driver Taksi Online, Netizen Malah Geram Karena Hal Ini

Hasil pertandingan Inggris vs Iran di Piala Dunia 2022. (Instagram @fifaworldcup)
Hasil pertandingan Inggris vs Iran di Piala Dunia 2022. (Instagram @fifaworldcup)

Buat yang penasaran dan ingin nonton piala dunia melalui gadget, baik itu berupa HP ataupun laptop, berikut adalah jadwal dan link live streaming Piala Dunia 2022 Qatar pada 25 November:

  • Wales vs Iran: 17.00 WIB (Untuk nonton, klik di SINI)
  • Qatar vs Senegal: 20.00 WIB (Untuk nonton, klik di SINI)
  • Belanda vs Equador: 23.00 WIB (Untuk nonton, klik di SINI)
  • Inggris vs Amerika Serikat: 02.00 (Untuk nonton, klik di SINI)
Berita Terkait
Berita Terkini

Cek sperti apa spesifikasi POCO F7 Ultra dan POCO F7 Pro....

gadget | 07:52 WIB

Tak hanya HP murah Redmi A5, Xiaomi Indonesia juga menghadirkan Redmi Pad SE 8.7....

gadget | 14:20 WIB

Oppo disebut akan meluncurkan hp mini barunya, Find X8S, bulan depan....

gadget | 13:37 WIB

Penjualan ini menjadi bukti nyata kalau POCO Fans memang luar biasa....

gadget | 11:13 WIB

Cek seperti apa kartu grafis AMD Radeon RX 9070 dan AMD Radeon RX 9070 XT dari ASUS....

gadget | 17:40 WIB