Hitekno.com - Cara cek tarif tol sebenarnya sangat mudah dan bisa dilakukan secara online. Namun bagaimana cara cek tarif tol secara online di HP yang akan berguna saat mudik lebaran nantinya?
Ada beberapa website dan aplikasi yang menyediakan layanan cek tarif tol di seluruh Indonesia. Salah satu website untuk cek tarif tol adalah situs resmi Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat.
Dengan adanya cek tarif tol, pengendara mobil akan lebih mudah dalam merencanakan perjalanannya karena bisa menyiapkan saldo e-toll lebih dulu.
Baca Juga: Cara Cek Tarif Tol di Maps Online, Anti Ribet saat Mudik Lebaran
Cara cek tarif tol ini merupakan estimasi yang dihitung dari informasi yang berasal dari pengelola jalan tol dan perhitungan lainnya seperti golongan kendaraan.
Karena tarif tol yang disajikan ini bersifat estimasi, maka ada kemungkinan akan berbeda dengan kondisi nyata di lapangan.
Berikut cara cek tarif tol secara online di HP yang tim Hitekno.com rangkum untuk kamu saat mudik Lebaran nanti.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Aplikasi Booking Tiket untuk Mudik Lebaran
Cara Cek Tarif Tol di Website Resmi BPJT
Cara Cek Tarif Tol di Maps
Cara Cek Tarif Tol di Waze
Baca Juga: 5 Rekomendasi Aplikasi Booking Hotel Mudik Lebaran
Itulah penjelasan singkat cara cek tarif tol online yang bisa kamu coba lakukan. Sekarang kamu bisa memperkirakan biaya perjalanan dan tidak perlu takut e-toll kurang.
Selamat mencoba cara cek tarif tol secara online di HP tersebut, berguna saat mudik Lebaran nanti.
Baca Juga: Cara Cek Tarif Tol Lewat Google Maps, Sudah Bisa di Indonesia