Hitekno.com - Berikut daftar harga HP Infinix terbaru 2023 bulan yang bisa kamu pilih. Ada banyak pilihan HP murah spek dewa yang dibanderol Rp 1 jutaan saja.
Jajaran HP kelas menengah Infinix Indonesia bertambah. Hal tersebut lantaran perusahaan telah resmi merilis Infinix Hot 30 dan Infinix Note 30 5G pada bulan Mei 2023 kemarin.
Infinix Note 30 baru saja diperkenalkan Infinix pada 22 Mei 2023 lalu di pasar global. Namun tenang saja, Infinix Note 30 akan segera menyambangi pasar Indonesia dalam waktu dekat.
Baca Juga: Daftar Harga HP Oppo Terbaru 2023, Termasuk Find N2 Flip
Sementara itu pada 26 Mei 2023, Infinix baru saja merilis produk terbarunya bertajuk Infinix Hot 30 di pasar Indonesia.
Produk yang satu ini telah dijual dalam program flash sale pada tanggal 25 Mei 2023. Buat kamu yang belum kebagian, kamu bisa mendapatkan Infinix Hot 30 pada flash sale kedua yang akan dilaksanakan pada 29 Mei 2023.
Dalam flash sale keduanya ini, smartphone baru tersebut akan turut kembali diberikan potongan harga Rp50 ribu.
Baca Juga: Daftar Harga HP dengan Chipset Dimensity 920, Mei 2023
Dengan begitu harga Infinix HOT 30 menjadi Rp1.849.000 dari harga normal Rp1.899.000 untuk kapasitas RAM 8GB dan penyimpanan 128GB.
Kehadiran Infinix Hot 30 di Indonesia menambah daftar pilihan HP murah spek dewa di rentang harga Rp1 jutaan.
Ada banyak sekali HP murah spek dewa yang ditawarkan Infinix Indonesia ke pasaran pada 2023 ini.
Baca Juga: Daftar Harga HP dengan Chipset Snapdragon 695
Meski dijual murah, tapi kamu tak boleh anggap remeh spesiksi yang dihadirkan. Harga murah ini konon menjadi salah satu strategi Infinix Indonesia akan bisa semakin bersaing dengan Xiaomi, Oppo, Vivo dan Samsung di pasar tanah air.
Berikut daftar harga HP Infinix terbaru 2023:
Itulah daftar harga HP Infinix terbaru 2023 yang bisa kamu jadikan pertimbangkan sebelum memutuskan membeli salah satunya.
Baca Juga: Daftar Harga HP dengan Chipset Dimensity 700, Lancar Gaming dan Murah