Apa Itu WhatsApp Beta, Lengkap Link dan Cara Daftar Resminya

Ketahui apa itu WhatsApp Beta yang sedang ramai saat ini, lengkap bagaimana cara daftarnya.

Agung Pratnyawan

Posted: Jum'at, 09 Juni 2023 | 15:48 WIB
Ilustrasi WhatsApp. (pixabay/itechirvan)

Ilustrasi WhatsApp. (pixabay/itechirvan)

Hitekno.com - Sedang ramai jadi buruan apa itu WhatsApp Beta saat ini. Namun apa sebenarnya apikasi ini, apa bedanya dengan WhatsApp pada umumnya?

Sekilas aplikasi WhatsApp Beta adalah program percobaan yang dilakukan untuk menguji aplikasi. Kamu bisa mengaksesnya melalui link download WhatsApp Beta di artikel ini.

Apa Itu WhatsApp Beta?

Baca Juga: Link Download WhatsApp Beta Resmi, Bukan MOD APK

Apa itu WhatsApp Beta yang sedang ramai ini? WhatsApp Beta adalah aplikasi pengujian yang bisa diikuti para pengguna.

Dengan ikut serta ke WhatsApp Beta, para pengguna bisa menjajal lebih dulu fitur yang dihadirkan sebelum diluncurkan lebih luas.

Menggunakan aplikasi WhatsApp Beta, pengguna berpartisipasi dalam masa pengujian fitur yang bisa saja belum stabil.

Baca Juga: Fitur Saluran WhatsApp Resmi Dikenalkan, untuk Apa?

Bahkan fitur-fitur yang belum tentu diluncurkan ke aplikasi WhatsApp secara luas. Dan banyak fitur yang sedang dalam pengembangan.

Namun hanya mereka yang diundang saja oleh WhatsApp untuk bisa mendapatkan aplikasi WhatsApp Beta tersebut.

Tujuan adanya aplikasi WhatsApp Beta ini dalam rangka menguji dan mencari masalah hingga error yang bisa terjadi sebelum diluncurkan.

Baca Juga: 125++ Ide Nama Grup WhatsApp Kocak, Pasti Beda dari Lainnya

Cara Daftar WhatsApp Beta

Lalu bagaimana untuk bisa ikut serta dalam program WhatsApp Beta ini? Kamu bisa mengikuti tutorial dan link download WhatsApp Beta yang dirangkum tim HiTekno.com berikut ini.

  1. Masuk ke alamat WhatsApp Beta https://play.google.com/apps/testing/com.whatsapp 
  2. Login memakai email atau akun Google
  3. Join jika telah selesai
  4. Lalu download aplikasi WhatsApp Beta pada link yang disediakan
  5. Install aplikasi WhatsApp Beta pada perangkat kamu.
  6. Jika kamu mendapatkan persetujan makan akan bisa mengakses aplikasi WhatsApp Beta

Itulah apa itu WhatsApp Beta yang dirangkum tim HiTekno.com untuk kamu. Lengkap dengan link download WhatsApp Beta juga.

Baca Juga: WhatsApp Lagi Uji Coba Fitur Sharing Gambar Beresolusi Tinggi, Kirim Foto Tak Burik Lagi

Berita Terkait
Berita Terkini

MediaTek Dimensity 9400 menghadirkan berbagai fitur yang ditujukan untuk HP flagship....

gadget | 10:12 WIB

Salah satu usaha sampingan yang semakin populer adalah perdagangan aset digital, termasuk emas....

gadget | 10:06 WIB

Xiaomi resmi meluncurkan Xiaomi TV S Mini LED Series 2025. Ini adalah Smart TV pertama dari Xiaomi yang menggunakan tekn...

gadget | 21:30 WIB

Lenovo secara resmi meluncurkan Legion Go S di Indonesia. Ini adalah konsol gaming genggam sekaligus penerus dari Lenovo...

gadget | 22:16 WIB

Motorola, pelopor dunia dalam teknologi dan inovasi mobile, dengan bangga mengumumkan kembalinya secara resmi ke pasar I...

gadget | 21:51 WIB