Ini Daftar Lengkap Game Rilis di Juli 2018

Siapkan dirimu, beberapa di antarnya merupakan game yang telah dinanti. Ada juga beberapa game remaster yang menarik untuk dicoba lagi.

Agung Pratnyawan

Posted: Senin, 02 Juli 2018 | 12:36 WIB
kontroler PlayStation 4 dan Xbox One (sumber foto: pixabay)

kontroler PlayStation 4 dan Xbox One (sumber foto: pixabay)

Hitekno.com - Bulan Juli 2018 ini, sederet game telah dijadwalkan untuk di rilis. Baik untuk PC, PlayStation 4, Xbox One, maupun Nintendo Switch.

Siapkan dirimu, beberapa di antaranya merupakan game yang telah dinanti. Ada juga beberapa game remaster yang menarik untuk dicoba lagi.

Ilustrasi bermain game bersama/rocketchainsaw.com
Ilustrasi bermain game bersama/rocketchainsaw.com

Simak berikut ini daftar lengkap game yang rilis pada bulan Juli 2018.

Baca Juga: Microsoft Garap Ponsel Surface dengan Layar Lipat

  1. Jurassic World Evolution (Physical) untuk Xbox One, PlayStation 4, dan PC dirilis 3 Juli,
  2. Red Faction: Guerrilla Remastered untuk PlayStation 4, Xbox One, dan PC dirilis 3 Juli,
  3. Mushroom Wars 2 untuk Switch dirilis 5 Juli,
  4. Warhammer 40,000: Inquisitor – Martyr untuk PlayStation 4, Xbox One dirilis 5 Juli,
  5. Shining Resonance Refrain untuk PlayStation 4, Xbox One, PC, Switch dirilis 10 Juli,
  6. Captain Toad: Treasure Tracker untuk Switch, 3DS dirilis 13 Juli,
  7. Earthfall untuk PlayStation 4, Xbox One, PC dirilis 13 Juli,
  8. Octopath Traveler untuk Switch dirilis 13 Juli, 
  9. Adventure Time: Pirates of the Enchiridion untuk PlayStation 4, Xbox One, PC dirilis 17 Juli,
  10. Sonic Mania Plus untuk PlayStation 4, Xbox One, Switch, PC dirilis 17Juli,
  11. Mega Man X Collection 1+2 untuk PlayStation 4, Xbox One, Switch, PC 24 Juli,
  12. No Man’s Sky untuk Xbox One 24 Juli,
  13. The Banner Saga 3 untuk PlayStation 4, Xbox One, Switch, PC, Mac 24 Juli,
  14. Code of Princess EX untuk Switch 31 Juli.
Berita Terkait
Berita Terkini

MPL Malaysia menjadi kompetisi Mobile Legends yang menarik namun berbeda dari MPL lainnya seperti Indonesia dan Filipina...

games | 06:00 WIB

PBESI menjelaskan rencana mereka membuat event esports di Indonesia yang jauh lebih luar biasa dengan konsep esports Tou...

games | 22:09 WIB

Tim gabungan dari empat pemain Rusia dan satu pemain Jerman ini mampu bertahan sampai empat besar M6 Mobile Legends....

games | 14:49 WIB

Borderlands 4adalahgameBorderlands yang paling ambisius hingga saat ini....

games | 11:17 WIB

Tak hanya Astro Bot dan Balatro yang mendominasi, ada Methapor: ReFantazio yang meramaikan The Game Awards 2024....

games | 12:30 WIB