Hitekno.com - Seperti diberitakan sebelumnya, Capcom telah mengumumkan tanggal perilisan Monster Hunter World versi PC. Selain tanggal perilisan juga terungkap spesifikasi PC untuk Monster Hunter World ini.
Setelah sebelumnya hadir untuk PlayStation 4 dan Xbox One, game Monster Hunter World versi PC akan dirilis pada 9 Agustus 2018.
Game ini sudah bisa pre-order di Steam dengan harga Rp 499 ribu. Jika kamu membelinya sekarang, sederet bonus telah menanti. dari Samurai Set armor, beragam gestur, Sticker Set, Face paint, dan hairstyle.
Baca Juga: Monster Hunter World Versi PC Rilis Agustus 2018
Namun sebelum membeli dan memainkan Monster Hunter World, sudah siapkah PC mu?
Spesifikasi PC untuk Monster Hunter World ini terhitung cukup tinggi.
Simak berikut ini spesifikasinya.
Baca Juga: Stop Bajakan, Ini 7 Kelebihan Beli Game Original
MINIMUM:
OS: WINDOWS 7, 8, 8.1, 10 (64-bit)
Processor: Intel Core i5 4460, 3.20GHz or AMD FX 6300
Memory: 8 GB RAM
Graphics: NVIDIA GeForce GTX 760 or AMD Radeon R7 260x (VRAM 2GB)
DirectX: Version 11
Network: Broadband Internet connection
Storage: 20 GB available space
Sound Card: DirectSound (DirectX 9.0c)
Additional Notes: 1080p/30fps when graphics settings are set to "Low"
RECOMMENDED:
Baca Juga: Bersiap, Anime Kill La Kill Diadaptasi Menjadi Game
OS: WINDOWS 7, 8, 8.1, 10 (64-bit)
Processor: Intel Core i7 3770 3.4GHz or Intel Core i3 8350 4GHz or AMD Ryzen 5 1500X
Memory: 8 GB RAM
Graphics: NVIDIA GeForce GTX 1060 (VRAM 3GB) or AMD Radeon RX 570X (VRAM 4GB)
DirectX: Version 11
Network: Broadband Internet connection
Storage: 20 GB available space
Sound Card: DirectSound (DirectX 9.0c or better)
Additional Notes: 1080p/30fps when graphics settings are set to "High"
Itu tadi spesifikasi PC untuk Monster Hunter World. Sudah siapkah PC kamu memainkannya?
Baca Juga: Bersiap, Anime Slam Dunk Siap Diadaptasi Menjadi Game