4 Berita Terkini: Hasil MPL Invitational, Protes Ibrahimovic ke EA Sports

Bagaimana hasil tim Esports Indonesia di MPL Invitational?

Agung Pratnyawan

Posted: Selasa, 01 Desember 2020 | 10:00 WIB
One Epsorts MPL Invitational. (MPL Indonesia)

One Epsorts MPL Invitational. (MPL Indonesia)

Hitekno.com - ONE Esports MPL Invitational, turnamen Mobile Legends ternama telah resmi dimulai dan sudah memasuki hari ketiga. Yang menghasilkan banyaknya persaingan antara tim Indonesia.

Setidaknya ada delapan tim Esports Mobile Legends dari Indonesia yang meramaikan MPL Invitational kali ini. Dan bagaimana hasil persaingan mereka?

Selain itu ada pula berita terkini dari protes Zlatan Ibrahimovic kepada EA Sports karena menggunakan nama dan wajahnya pada game FIFA 21.

Baca Juga: Buntut Protes Ibrahimovic ke EA Sports, 300 Pemain Diklaim Menuntut Serupa

Tak hanya Zlatan Ibrahimovic, diklaim pula ratusan pemain sepak bola lain ikut melakukan protes kepada EA Sports terkait izin pemakaian nama dan kemiripan wajah tersebut.

Kabar mengenai hasil MPL Invitational hari ketiga dan protes Zlatan Ibrahimovic ke EA Sports termasuk dalam berita terkini yang sedang ramai.

Lebih lengkap lagi, simak berikut ini empat berita terkini yang sedang ramai pilihan HiTekno.com untuk hari ini, Selasa (1/12/2020).

Baca Juga: Hasil Day 3 MPL Invitational, 3 Tim Esports Indonesia Berebut ke Puncak

1. Hasil Day 3 MPL Invitational, 3 Tim Esports Indonesia Berebut ke Puncak

MPL Invitational. (instagram/mpl.id.official)
MPL Invitational. (instagram/mpl.id.official)

ONE Esports MPL Invitational merupakan kompetisi bergengsi untuk menentukan siapa tim eSports Mobile Legends terbaik di Asia Tenggara. Day 3 MPL Invitational atau babak 16 besar telah usai pada akhir pekan lalu, di mana hanya tersisa tiga tim eSports Indonesia.

Indonesia menyumbangkan delapan tim termasuk Alter Ego, Aurafire, Bigetron Alpha, EVOS Legends, Geek Fam ID, Genflix Aerowolf, ONIC Esports dan RRQ Hoshi. Dari delapan tim, hanya ada tiga yang lolos dari babak 16 besar. Ketiga tim eSports tersebut adalah Alter Ego, RRQ Hoshi, dan Geek Fam.

Baca Juga: Menggemaskan, Keluarga Jepang Ini Hobi Cosplay Film Anime

Baca selengkapnya...

2. Buntut Protes Ibrahimovic ke EA Sports, 300 Pemain Diklaim Menuntut Serupa

AC Milan di FIFA 21. (EA Sports)
AC Milan di FIFA 21. (EA Sports)

Pada pekan ini, sebuah cuitan dari Zlatan Ibrahimovic yang memprotes komersialisasi dirinya tanpa izin dalam game FIFA 21 milik EA Sports berbuntut panjang. Sang super agen, Mino Raiola mengklaim bahwa 300 pemain bakal mempertimbangkan untuk mengambil tindakan hukum atas komersialisasi EA Sports pada wajah mereka.

Baca Juga: Untuk Fans Garis Keras, Figure NieR Automata Dijual Rp 48 Juta

Zlatan Ibrahimovic kini diketahui bermain untuk AC Milan. Namun dirinya tidak terima mengingat game FIFA menggunakan wajah dan namanya tanpa izin.

Baca selengkapnya...

3. Menggemaskan, Keluarga Jepang Ini Hobi Cosplay Film Anime

Keluarga cosplayer. (Twitter/@xMiCaNx)
Keluarga cosplayer. (Twitter/@xMiCaNx)

Cosplayer biasanya hanya dilakukan satu orang dengan meniru sebuah karakter, namun salah satu keluarga di Jepang kini tengah menjadi perbincangan karena tampil cukup keren.

Salah satu pengguna Twitter @xMiCaNx yang merupakan salah satu anggota keluarga tersebut melakukan cosplay unik bersama istri dan anaknya.

Baca selengkapnya...

4. Untuk Fans Garis Keras, Figure NieR Automata Dijual Rp 48 Juta

Figure NieR Automata versi standar. (Square Enix)
Figure NieR Automata versi standar. (Square Enix)

NieR Automata memang kurang mendapatkan sorotan dibanding game populer lainnya. Padahal hasil karya Platimun Games ini memiliki kualitas memukau di berbagai lini.

Dari story yang unik dan mendalam, grafis yang memukau, gameplay mekanik yang intens juga beragam, tidak ketinggalan musik yang indah di setiap bagiannya.

Baca selengkapnya...

Itulah empat berita terkini yang sedang ramai, dari hasil hari ketiga MPL Invitational hingga protes Zlatan Ibrahimovic kepada EA Esports.

Berita Terkait
Berita Terkini

MPL Malaysia menjadi kompetisi Mobile Legends yang menarik namun berbeda dari MPL lainnya seperti Indonesia dan Filipina...

games | 06:00 WIB

PBESI menjelaskan rencana mereka membuat event esports di Indonesia yang jauh lebih luar biasa dengan konsep esports Tou...

games | 22:09 WIB

Tim gabungan dari empat pemain Rusia dan satu pemain Jerman ini mampu bertahan sampai empat besar M6 Mobile Legends....

games | 14:49 WIB

Borderlands 4adalahgameBorderlands yang paling ambisius hingga saat ini....

games | 11:17 WIB

Tak hanya Astro Bot dan Balatro yang mendominasi, ada Methapor: ReFantazio yang meramaikan The Game Awards 2024....

games | 12:30 WIB