Kode Redeem FF 27 Januari 2021, Lengkap Cara Klaim dengan Mudah

Jangan sampai ketinggalan dapatkan hadiah menarik.

Agung Pratnyawan

Posted: Rabu, 27 Januari 2021 | 15:02 WIB
Free Fire. (Garena)

Free Fire. (Garena)

Hitekno.com - Kabar gembira untuk player Free Fire atau FF, karena ada Kode Redeem FF 27 Januari 2021 yang sudah keluar. Tak perlu lama-lama segera klaim hadiah menariknya.

Seperti sebelum-sebelumnya, kamu bisa klaim Kode Redeem Free Fire ini untuk hadiah secara cuma-cuma.

Karena itu, segera tukarkan kode redeem FF terbaru ini. Tapi bagaimana caranya?

Baca Juga: Cara Beli Diamond Free Fire dengan Mudah, Bisa Lewat Google Play

Kode Redeem FF terbaru yang sudah bisa diklaim ialah sebagai berikut:

  • FFML18CVML91
  • FFMLCN21ZB78
  • FF1MTY62BP87

Sementara itu, berikut cara kode redeem Free Fire:

  1. Kunjungi halaman website resminya di https://reward.ff.garena.com
  2. Login ke akun Free Fire
  3. Gunakan akun FF yang sudah di bind memakai akun Facebook atau VK
  4. Masukkan kode redeem pada kolom ‘Redeem Your Code’ lalu klik CONFIRM
  5. Hadiah akan dikirim langsung ke menu email di game.
  6. Segera klaim kode redeem FF (Free Fire) terbaru Rabu 27 Januari 2021 dimainkan secara maksimal.

Anda juga bisa dapatkan hadiah keren dengan FF">Kode Redeem FF (Free Fire) dari Garena ini.

Baca Juga: Ajang Pembibitan Esports, Free Fire Master League Season III Resmi Digelar

Free Fire (FF) sendiri merupakan salah satu esports yang merupakan kombinasi dari genre battle royale game dengan TPS (third person shooter). Free Fire dibuat oleh Garena, perusahaan yang memproduksi game perang.

Game Free Fire merupakan game perang yang dapat mengumpulkan hingga 50 pemain di sebuah peta yang luas. Setiap pemain harus saling bunuh dan menjadi satu-satunya orang yang bisa bertahan untuk jadi pemenang.

Kelly Free Fire. (Garena)
Kelly Free Fire. (Garena)

Alur Permainan Game Free Fire

Baca Juga: Cara Tukar Kode Redeem Free Fire Januari 2021, Mudah!

Permainan game ini menantang pemain untuk bertarung melawan pemain lainnya. Di tengah permainan ada pesawat yang meluncurkan airdrop dalam bentuk kotak besar berisi rompi anti peluru, helm, senjata khusus seperti AWM, Groza, M79 dan M249 ataupun senapan mesin.

Cara untuk menemukan airdrop juga tidak sulit. Kotak ini akan memancarkan garis vertikal atau lurus dari langit dengan cahaya kuningnya.

Free Fire memberi indikator untuk barang-barang dalam airdrop. Jika semuanya telah diambil, cahayanya akan hilang, dan sebaliknya cahayanya akan tetap menyala jika ada elemen yang belum diambil.

Baca Juga: Tim Esports Ariel Noah Kenalkan Divisi Free Fire Baru, Ini Anggotanya

Pada waktu-waktu tertentu permainan, Zona Bahaya akan muncul, lingkaran zona bahaya akan berwarna merah jika dilihat dari peta. Kurang lebih cara mainnya sama seperti PUBG.

Di daerah-daerah tertentu dari zona bahaya akan terjadi ledakan. Dalam mode squad, seseorang yang terkena ledakan akan berada dalam kondisi hit tetapi jika itu terjadi pada mode solo, pemain tersebut akan langsung mati.

Waktu bermain yang lama dan peta yang luas tidak akan membuat permainan ini berakhir jika tidak ada zona bahaya. Di luar zona aman, darah pemain akan terus berkurang. Jika pemain berada di area aman yang terlalu kecil, adrenalin pemain akan ikut meningkat mengingat sebentar lagi pemain harus bermigrasi ke zona lain.

Untuk bisa memenangkan game ini, Anda akan membutuhkan keterampilan perang dan kemampuan untuk bertahan hidup. Permainan bertahan hidup dalam game Free Fire (FF) juga membutuhkan ketenangan dan keberuntungan.

Itulah Kode Redeem FF Terbaru 27 Januari 2021, segera tukarkan dengan hadiah menariknya. (Suara.com/ Mutaya Saroh).

Berita Terkait
Berita Terkini

Apa yang baru di Genshin Impact dalam update versi 5.2 mendatang?...

games | 15:11 WIB

Pokemon TCG Academia MARGOCITY Mall Depok juga menyediakan berbagai merchandise resmi Pokemon yang bisa didapatkan di Po...

games | 17:15 WIB

Apa saja yang ditawarkan Age of Empires Mobile saat peluncurannya?...

games | 11:58 WIB

Acara penutupan akan berlangsung pada hari Minggu, 29 September 2024, mulai pukul 20.00 WIB, di Main Atrium PIK Avenue, ...

games | 09:00 WIB

Level Infinite akan membagikan detail judul-judul game yang dapat disaksikan pengunjung Tokyo Game Show 2024....

games | 11:01 WIB