Hitekno.com - Cara download Minecraft PC banyak dicari para gamers saat ini. Minecraft PC dianggap memiliki keseruan sendiri karena bisa bermain dengan lebih leluasa.
Minecraft adalah permainan Sandbox tentang menyusun, menghancurkan dan menempatkan blok yang dibuat oleh pengembang asal Swedia Markus Persson.
Melalui game ini kamu bisa membuat dunia impian kamu dan bisa melatih imajinasi dan kreatifitas. Minecraft merupakan salah satu game dengan genre sandbox yang banyak dimainkan orang. Game ini bisa dimainkan secara offline maupun online.
Baca Juga: Cara Download Minecraft Java Edition, Lengkap Bagaimana Install-nya
Salah satu kelebihan jika dimainkan secara online adalah dapat dimainkan secara multiplayer. Minecraft memiliki dua mode permainan, yaitu Creative dan Survival pada Android. Sedangkan untuk versi PC tersedia tiga mode permainan. Yaitu Creative, Survival, dan Hard Core.
Berikut cara download Minecraft PC yang HiTekno.com rangkum untuk kamu.
Cara Download Minecraft PC dan Laptop
Baca Juga: Cara Download Minecraft Gratis, Langsung Main!
Kamu bisa mengunduh Minecraft secara gratis, kamu bisa menggunakan Mineshafter. Mineshafter merupakan salah satu launcher yang bisa digunakan untuk bermain Minecraft secara full version. Berikut ini cara download Mineshafter:
Cara Download Minecraft PC Resmi
Selain melalui Mineshafter, kamu juga bisa mengunduhnya melalui situ resmi. Versi resmi yang disediakan Minecraft tidak hanya untuk PC atau laptop Windows tapi juga Mac OS dan Mac OS X. Berikut cara mendownload Minecraft
Baca Juga: 3 Cara Download Minecraft di PC, Ada yang Gratis!
Namun, versi ini hanya merupakan versi demo. Jadi akan ada batasan waktu dalam bermain game Minecraft. Jika kalian ingin memainkannya secara full version, kamu harus membeli secara premium seharga 26.95 dolar AS atau sekitar Rp 379.000.
Itulah cara download Minecraft PC, jangan lupa untuk langsung mencoba memainkan.
Baca Juga: Cara Download Minecraft Java Edition