Hero Counter Melissa, Auto Kewalahan di Gold Lane Lawan Marksman dengan Attack Speed Tinggi Ini

Menghentikan dominasi Melissa di gold lane, berikut ini kami rangkum 3 hero counter Melissa.

Amelia Prisilia

Posted: Senin, 10 April 2023 | 16:07 WIB
Hero Mobile Legends - Melissa. (Moonton)

Hero Mobile Legends - Melissa. (Moonton)

Hitekno.com - Melissa menjadi salah satu hero yang laris manis dipilih sebagai gold laner di MPL Season 11 lalu. Menjadi hero yang membawa ONIC menjadi juara turnamen tersebut, di bawah ini kami rangkum 3 hero counter Melissa.

Secara tampilan, kekuatan Melissa memanfaatkan boneka Muddles dan Cuddles miliknya yang bisa memberikan damage pedih ke arah lawannya.

Selain bisa menyerang dengan menggunakan Muddles, Melissa juga mendapat perlindungan tambahan dengan Cuddles miliknya yang dapat membuat shield tambahan saat Melissa diserang oleh lawan.

Baca Juga: 4 Cara Memaksimalkan Samsung Galaxy A14 untuk Cari Tambahan THR

Menghentikan dominasi Melissa di gold lane, berikut ini kami rangkum 3 hero counter Melissa. Ketiga hero ini didominasi oleh marksman yang memiliki attack speed tinggi untuk menembus shield Melissa.

1. Wanwan

Wanwan Mobile Legends. (fandom)
Wanwan Mobile Legends. (fandom)

Hero counter Melissa yang pertama adalah Wanwan. Hero marksman dengan attack speed tinggi ini bisa menembus shield Melissa yang dibuat oleh Cuddles.

Baca Juga: Hasil Vonis AG Pacar Mario Dandy Berapa Tahun? Ini Putusannya

Ketika serangan weakness point dari Melissa sudah terbuka, maka Wanwan bisa dengan leluasa menyerang dengan menggunakan skill ultimate miliknya yaitu Crossbow of Tang.

2. Lesley

Hero Mobile Legends - Lesley. (fandom)
Hero Mobile Legends - Lesley. (fandom)

Hero counter Melissa yang kedua adalah Lesley. Hero tipe burst damage ini bisa menyerang hero tersebut dengan sangat menyakitkan. Jika berada di lane yang sama, Lesley bisa mengirimkan damage poke ke Melissa hingga membuatnya kerepotan.

Baca Juga: 31 Kode Redeem FF 10 April 2023 Terbaru, Klaim Hadiahnya Langsung

Keunggulan lainnya dari Lesley adalah jangkauan serangannya yang jauh sehingga bisa menembak dari area-area yang tidak tersentuh oleh hero lawan.

3. Moskov

Haro Mobile Legends - Moskov. (Moonton)
Haro Mobile Legends - Moskov. (Moonton)

Hero yang memiliki attack speed tinggi seperti Moskov juga bisa diandalkan untuk counter Melissa. Hero ini bisa langsung mengirimkan damage ke arah boneka Melissa yang selama ini melindunginya.

Baca Juga: Xiaomi Gelar Event Khusus di April 2023, Bakal Kenalkan Deretan Perangkat Smart Home?

Combo skill Moskov bisa dimanfaatkan dengan baik untuk merepotkan Melissa saat dua boneka andalan hero tersebut sudah hilang.

Bisa ditumbangkan dengan deretan hero marksman ini, itu tadi hero counter Melissa yang wajib kamu gunakan ketika berhadapan dengan hero tersebut.

Berita Terkait
Berita Terkini

Alpha playtestRIFTSTORM berhasil menduduki posisi teratas diSteam Global Trending Freeselama 3 hari berturut-turut....

games | 14:28 WIB

Rangkaian acara Pokemon Festival 2024 mencapai akhir acara pada hari Minggu, 5 Januari 2024....

games | 10:53 WIB

Honor of Kings (HOK) Invitational S3 akan segera digelar sebagai ajang pembuka untuk semester esports global Honor of Ki...

games | 20:50 WIB

Pada update Genshin Impact kali ini Archon Pyro Mavuika akhirnya dapat bergabung dalam party....

games | 16:59 WIB

MPL Malaysia menjadi kompetisi Mobile Legends yang menarik namun berbeda dari MPL lainnya seperti Indonesia dan Filipina...

games | 06:00 WIB