Cara Melihat Profil Mobile Legends Orang Lain Lengkap Jumlah Pengikut

Cara melihat profil Mobile Legends orang lain ini bisa bermanfaat lho, ikuti langkahnya.

Agung Pratnyawan

Posted: Sabtu, 10 Juni 2023 | 12:36 WIB
Hero Mobile Legends - Vexana. (Moonton)

Hero Mobile Legends - Vexana. (Moonton)

Hitekno.com - Cara melihat profil Mobile Legends orang lain sangat berguna bagi kamu yang ingin mencari teman. Mobile Legends adalah game MOBA yang bisa dimainkan secara online, kamu juga bisa mendapatkan banyak followers yang fungsinya untuk menambah popularitas.

Fitur Follower di Mobile Legends sendiri masih tergolong baru, bisa dibilang fitur ini sangat cocok untuk meningkatkan status akun Mobile Legends. Semakin banyak followers akan meningkatkan harga jual akun itu sendiri.

Bagi kamu yang ingin memiliki banyak teman di Mobile Legends, mungkin cara ini sangat penting untuk diketahui. Kamu bisa mencari ID Mobile Legends teman kamu. Melakukan cara mencari ID teman di Mobile Legends terbilang sangat mudah.

Baca Juga: Apa Itu Poke di Mobile Legends? Lengkap Contoh Heronya

Berikut cara melihat profil Mobile Legends orang lain yang tim HiTekno.com rangkum untuk kamu.

Cara Melihat Profil Mobile Legends Orang Lain

Ini adalah beberapa langkah untuk kamu menemukan ID Mobile Legends teman dengan mudah dan cepat.

Baca Juga: 6 Item Build Layla Tersakit ala Tuturu, Bikin MVP di Mobile Legends

  • Pertama silahkan login ke dalam game Mobile Legends seperti biasa.
  • Kemudian minta ID Mobile Legends teman yang ingin kamu tambahkan akunnya.
  • Selanjutnya silahkan anda klik icon Add Friends pada menu Social di sisi kanan layar anda.
  • Masukkan ID teman dan kemudian klik "Cari ID"
  • Pada opsi kedua, kamu juga dapat memasukkan nama teman untuk menambahkan teman.
  • Selesai, dengan melakukan cara di atas sudah berhasil menambah teman dengan menggunakan ID.
Hero Mobile Legends - Freya. (Moonton)
Hero Mobile Legends - Freya. (Moonton)

Melihat Jumlah Pengikut di Profil

Cari teman anda yang ingin dilihat jumlah followersnya, caranya sendiri sangat mudah, setelah berada di lobby kamu bisa mencari teman yang ingin dilihat jumlah followersnya. Kamu bisa lihat di menu daftar teman, lalu cara scroll dan pilih akun teman yang ingin kamu lihat followernya.

Selanjutnya silahkan masuk ke profil teman kamu untuk melihat berapa banyak followers yang dimilikinya. Jumlah followers bisa kamu lihat dengan mudah. Semakin banyak tentunya semakin unik, kamu bisa melihat semua jumlah followers di akun lain dengan cara yang sama.

Baca Juga: 3 Hero Marksman Wajib Ban, Terlalu OP dan Broken di META Mobile Legends

Itulah cara melihat profil Mobile Legends orang lain. Dengan menggunakan cara diatas maka dipastikan kamu berhasil mempelajari tutorial yang satu ini. Selamat bermain.

Kontributor: Pasha Aiga Wilkins
Berita Terkait
Berita Terkini

Honor of Kings (HOK) Invitational S3 akan segera dimulai. Turnamen major pertama di tahun 2025 ini akan menyajikan total...

games | 11:14 WIB

Dalam update kali ini, HoYoverse menghadirkan kelanjutan dari Perjalanan Pengejaran Api yang spektakuler bersama rekan-r...

games | 10:26 WIB

Kolaborasi ini menjadi bentuk dukungan iQOO kepada para pro-player Bigetron Esports....

games | 14:44 WIB

Jadi, jika kamu ingin memilih roamer yang bisa membawa tim menuju kemenangan, berikut adalah daftar hero roamer terbaik ...

games | 21:41 WIB

Update Genshin Impact Versi 5.4 merayakan Festival Bunga Mikawa di Inazuma bersama Yumemizuki Mizuki pada 12 Februari....

games | 17:11 WIB