Pengguna Twitter Ramaikan #SelamatDatangDiTwitter

Netizen Twitter ramaikan #SelamatDatangDiTwitter, apa gerangan isinya?

Agung Pratnyawan

Posted: Senin, 11 Juni 2018 | 12:08 WIB
Twitter/@bangepic

Twitter/@bangepic

Hitekno.com - Hashtag #SelamatDatangDiTwitter menjadi trending topik di Twitter Indonesia hari ini dan bertahan cukup lama. Apa yang sebenarnya terjadi di timeline Twitter hingga ramai seperti ini?

Seperti biasanya, Twitter tidak pernah sepi akan topik bahasan. Dan kali ini pengguna Twitter sedang meramaikan #SelamatDatangDiTwitter yang berisikan kebanggaan mereka menggunakan media sosial ini.

Banyak yang bangga karena di Twitter lebih banyak orang berbagi informasi dan mengekspresikan diri. Karena itu lebih mudah dan cepat mendapatkan informasi di Twitter.

Namun tidak sedikit Netizen Twitter yang menyindir para pengguna Instagram maupun Facebook. 

Disebutkan kalau di Twitter, tempat sharing opini bukan menu makan. Tempat sharing informasi, bukan pemandangan indah saat liburan.

Dan seperti biasanya di Twitter, selalu ada tempat bagi orang-orang yang serius. Namun tetap ada pula tempat bagi orang bercanda.

Berikut ini tim HiTekno kumpulkan beberapa tweet mengenai keramaian #SelamatDatangDiTwitter:

Hitekno.com/Agung Pratnyawan

Berita Terkait
Berita Terkini

Keberhasilan ini juga tercermin dari pertumbuhan transaksi hampir 30 kali lipat dalam 5 tahun terakhir, diiringi peningk...

internet | 12:28 WIB

Notifikasi bawaan browser memang praktis, tapi nggak bisa dipungkiri kalau tampilannya terlalu standar....

internet | 21:05 WIB

Indosat Ooredoo Hutchison (IOH) menghadirkan IDCamp Gen AI Bootcamp 2024: Generative Teacher dan IDCamp for Disabilities...

internet | 12:35 WIB

Spotify memiliki sejumlah fitur untuk para pengguna yang bisa dinikmati di liburan akhir tahun atau Natal dan Tahun Baru...

internet | 17:57 WIB

Inisiatif ini bertujuan membekali jurnalis dan staf media lokal dengan pengetahuan dan keterampilan praktis dalam mengim...

internet | 22:25 WIB