Ini Respon Kocak Kerbau Kena Prank Hey Tayo

Tonton sampai habis ya videonya.

Dinar Surya Oktarini

Posted: Selasa, 27 November 2018 | 18:00 WIB
Prank Hey Tayo. (Twitter/@bbeautyxidol)

Prank Hey Tayo. (Twitter/@bbeautyxidol)

Hitekno.com - Lagu serial kartun Tayo the Little Bus menciptakan tren baru dan digunakan untuk sapaan memanggil orang lain dengan sapaan 'Hey Tayo'.

Serial kartun yang menceritakan bus kecil bernama Tayo ini memiliki kisah yang tidak jauh berbeda dari serial kartun lainnya. Theme song serial ini sukses lekat di telinga siapa saja.

Tak jarang sapaan tersebut membuat banyak orang jengkel dan tertipu dengan prank tersebut.

Baca Juga: Curhatan Para Pemain Ragnarok M: Eternal Love

Tetapi kali ini ada yang berbeda, sapaan 'Hey Tayo' ini tak juga sukses untuk mengerjai teman sendiri namun pada hewan juga.

Salah satu akun Twitter @bbeautyxidol ini menguggah sebuah video prank 'Hey Tayo' yang ditujukan untuk hewan kerbau di sawah.

Prank Hey Tayo. (Twitter/@bbeautyxidol)
Prank Hey Tayo. (Twitter/@bbeautyxidol)

Kerbau yang saat itu sedang asik menyantap rumput di pinggir sawah, segerombolan netizen yang tak diketahui namanya ini melontarkan candaan 'Hey Tayo' pada kerbau tersebut.

Baca Juga: Asik Nyanyi di Nikahan, Sinden Ini Malah Kena Guyur Air Hujan

Namun hal tak terduga, kerbau tersebut menoleh ke orang yang memvideokan candaan tersebut.

Dengan dibarengi dengan tertawa, lagu tersebut diteruskan hingga lirik selanjutnya.

Baca Juga: Mengerikan, Seekor Anjing Jantan Meninggal Diperkosa 4 Pria

Video tersebut lantas menjadi ramai dan banyak dihujani komentar netizen.

@heojijima ''kasian sama sapinya wkwkwk mana yg ngevideo ketawanya puas bgt''

@teserahlo ''KENAPA PULA SI SEPY NENGOK WKWK''

Baca Juga: Dilengkapi dengan Snapdragon 8150, Motorola Odin Siap Rilis

@frappuchinos ''UDAH BERKALI KALI LIAT KENAPA MASIH NGAKAK COBA''

Video prank 'Hey Tayo' ini mendapatkan lebih dari 7 ribu retweet dan sudah dilihat lebih dari 150 ribu, kalau kamu gimana guys terhibur nggak dengan video ini?

Berita Terkait
Berita Terkini

Keberhasilan ini juga tercermin dari pertumbuhan transaksi hampir 30 kali lipat dalam 5 tahun terakhir, diiringi peningk...

internet | 12:28 WIB

Notifikasi bawaan browser memang praktis, tapi nggak bisa dipungkiri kalau tampilannya terlalu standar....

internet | 21:05 WIB

Indosat Ooredoo Hutchison (IOH) menghadirkan IDCamp Gen AI Bootcamp 2024: Generative Teacher dan IDCamp for Disabilities...

internet | 12:35 WIB

Spotify memiliki sejumlah fitur untuk para pengguna yang bisa dinikmati di liburan akhir tahun atau Natal dan Tahun Baru...

internet | 17:57 WIB

Inisiatif ini bertujuan membekali jurnalis dan staf media lokal dengan pengetahuan dan keterampilan praktis dalam mengim...

internet | 22:25 WIB