Begini Jadinya Bila Superstar Jadi Kasir di Minimarket, Bikin Ngakak!

Editan kocak ini sangat menghibur netizen sehingga berhasil viral di Facebook.

Dinar Surya Oktarini | Rezza Dwi Rachmanta

Posted: Minggu, 16 Juni 2019 | 14:00 WIB
Editan kocak dari netizen yang memperlihat superstar menjadi kasir di minimarket. (Facebook/ Agus Setianto)

Editan kocak dari netizen yang memperlihat superstar menjadi kasir di minimarket. (Facebook/ Agus Setianto)

Hitekno.com - Netizen negara +62 sangat menyukai editan kocak dari para kreator dan editor foto jahil. Unggahan yang memperlihatkan editan kocak superstar saat menjadi kasir di minimarket ini viral di Facebook.

Seorang netizen dengan akun bernama Agus Setianto membagikan unggahan kocak di forum Facebook LBH (Lembaga Bantuan Humor).

Unggahan yang ia bagikan berhasil viral di Faceboook setelah mendapatkan lebih dari 813 Like dan beragam komentar kocak dari netizen.

Baca Juga: Komentar Netizen Tanggapi Botol Plastik di Laut Sejak Tahun 2009 Ini Viral

Tak hanya itu, postingan juga telah dibagikan lebih dari 3.100 kali.

Dalam postingan kita bisa melihat banyak bintang sepak bola, pembalap terkenal bahkan artis papan atas yang alih profesi menjadi kasir di mini market.

Editan kocak dari netizen yang memperlihat superstar menjadi kasir di minimarket. (Facebook/ Agus Setianto)
Editan kocak dari netizen yang memperlihat superstar menjadi kasir di minimarket. (Facebook/ Agus Setianto)

Sontak saja, banyak netizen yang terhibur karena pemandangan ini dianggap absurd dan anti mainstream.

Baca Juga: Punya Wajah Tampan Mirip Aktor Korea, Perwira TNI Ini Viral

"GG banget editannya, bikin ngakak, hahaha," komentar Rian Art.

"Rossi sebelum balapan ngeshift dulu ternyata di Ind*mar*t," balas Kerry Leon.

Berikut deretan editan kocak netizen yang memperlihatkan superstar saat menjadi kasir sehingga viral di Facebook:

Baca Juga: Viral Cewek Cantik Menguap, Netizen Langsung Beraksi dengan Editan Kocak

1. Fix, yang masuk minimarket nanti kebanyakan cewek.

Editan kocak dari netizen 1. (Facebook/ Agus Setianto)
Editan kocak dari netizen 1. (Facebook/ Agus Setianto)

2. Rossi kalau menghitung duit ngebut juga nggak ya?

Editan kocak dari netizen 2. (Facebook/ Agus Setianto)
Editan kocak dari netizen 2. (Facebook/ Agus Setianto)

3. Botol mineral bisa di-juggling sama Ronaldo.

Baca Juga: Punya Wajah Mirip Chef Juna, Driver Ojol Ini Viral

Editan kocak dari netizen 3. (Facebook/ Agus Setianto)
Editan kocak dari netizen 3. (Facebook/ Agus Setianto)

4. Pembeli nggak akan dikasih kembalian, tapi dikasih assist sama Ozil.

Editan kocak dari netizen 4. (Facebook/ Agus Setianto)
Editan kocak dari netizen 4. (Facebook/ Agus Setianto)

5. Penggemar novel Dilan pada baper kalau masuk minimarket.

Editan kocak dari netizen 5. (Facebook/ Agus Setianto)
Editan kocak dari netizen 5. (Facebook/ Agus Setianto)

6. Cewek auto beli pulsa kalau yang nawarin Verrel.

Editan kocak dari netizen 6. (Facebook/ Agus Setianto)
Editan kocak dari netizen 6. (Facebook/ Agus Setianto)

7. Beliebers pada teriak kalau kasirnya orang ini.

Editan kocak dari netizen 7. (Facebook/ Agus Setianto)
Editan kocak dari netizen 7. (Facebook/ Agus Setianto)

Itulah tadi editan superstar yang kocak ketika jadi kasir di minimarket sehingga viral di Facebook, bagaimana pendapat kamu?

Berita Terkait
Berita Terkini

Inisiatif ini bertujuan membekali jurnalis dan staf media lokal dengan pengetahuan dan keterampilan praktis dalam mengim...

internet | 22:25 WIB

Suara.com, Beritajatim.com dan ISTTS membantu media lokal dalam pemanfaatkan AI....

internet | 22:25 WIB

FlexiCicil hadir sebagai solusi inovatif bagi masyarakat Indonesia yang ingin memenuhi kebutuhan pembayaran....

internet | 10:31 WIB

REEL LIFE Film Camp memilih 24 peserta terbaik untuk berkecimpung di industri....

internet | 12:15 WIB

Modul Pelatihan Gemini Academy bisa diakses mandiri oleh guru-guru yang memiliki akun belajar.id....

internet | 13:13 WIB