Top 3 Berita Populer : Driver Ojol, Tes Kecerdasan dan Duel Ponsel Gaming

Yuk simak berita terpopuler hari ini dan ikuti tes kejelian mata berikut ini.

Dinar Surya Oktarini

Posted: Minggu, 13 Oktober 2019 | 18:30 WIB
Realme 5 Pro vs Vivo Z1 Pro. (HiTekno.com)

Realme 5 Pro vs Vivo Z1 Pro. (HiTekno.com)

Hitekno.com - Sebuah tes kejelian dan kecerdasan populer dan menarik perhatian netizen. Sepertii tes kejelian mata dan kecerdasan satu ini yang dapat menghasilkan qoute inspirasional dari tokoh fisikawan ternama.

Sebuah akun fanspage Twitter penggemar fisika dan astronomi, @ZonePhysics, membagikan unggahan penuh teka-teki kepada netizen.

Unggahan yang dibagikan berhasil viral di Twitter setelah mendapatkan lebih dari 2 ribu Retweet dan 9 ribu Like.

Baca Juga: Pamer Dandan ala Joker Pakai Spidol, Cewek Ini Menyesal Seketika

Selain tes kejelian, ada duel smartphone gaming yang juga mewarnai berita populer hari ini, Minggu (13/10/2019).

Untuk lebih tahu selengkapnya apa saja yang terpopuler, yuk simak.

1. Bikin Customer Nyaman Banget, Driver Ojol Jadi Sasaran Empuk

Baca Juga: Nggak Punya Teman, Pria Ini Main Tebak-tebakan Sama Diri Sendiri

Driver ojol bikin nyaman. (instagram/newdramaojol.id)
Driver ojol bikin nyaman. (instagram/newdramaojol.id)

Driver ojol memang jago banget bikin customer nyaman. Terlalu nyaman, seorang driver ojol baru-baru ini menjadi sasaran empuk customer yang tertidur nyenyak saat diantar olehnya.

Kejadian yang dialami driver ojol ini diunggah melalui akun @newdramaojol.id pada Kamis (10/10/2019) lalu dan menjadi viral di Instagram.

Baca Selengkapnya...

Baca Juga: Tes Kejelian dan Kecerdasan, Kamu Bisa Membaca Tulisan Ini?

2. Realme 5 Pro vs Vivo Z1 Pro, Duel Smartphone Gaming Rp 3 Jutaan

Realme 5 Pro vs Vivo Z1 Pro. (HiTekno.com)
Realme 5 Pro vs Vivo Z1 Pro. (HiTekno.com)

Realme 5 Pro vs Vivo Z1 Pro, dua smartphone baru yang hadir menawarkan banyak kelebihan. Sebagai smartphone gaming Rp 3 jutaan, mana yang lebih menarik.

Andalan dua smartphone baru ini adalah chipset Qualcomm Snapdragon 712. Chipset yang tak diragukan lagi soal performa di kelas menengah.

Baca Juga: Realme 5 Pro vs Vivo Z1 Pro, Duel Smartphone Gaming Rp 3 Jutaan

Berisi CPU octa-core 2x2,3 GHz Kryo 360 Gold + 6x1,7 GHz Kryo 360 Silver. Ditunjang GPU Adreno 616 yang siap melibas semua game.

Baca Selengkapnya...

3. Tes Kejelian dan Kecerdasan, Kamu Bisa Membaca Tulisan Ini?

Tes ketelitian dalam membaca ini menghasilkan quote inspirasional dari seorang tokoh fisikawan ternama. (Twitter/ ZonePhysics)
Tes ketelitian dalam membaca ini menghasilkan quote inspirasional dari seorang tokoh fisikawan ternama. (Twitter/ ZonePhysics)

Sebuah akun fanspage Twitter penggemar fisika dan astronomi, @ZonePhysics, membagikan unggahan penuh teka-teki kepada netizen.

Unggahan yang dibagikan berhasil viral di Twitter setelah mendapatkan lebih dari 2 ribu Retweet dan 9 ribu Like.

Sangat mengundang rasa penasaran untuk memecahkan teka-tekinya, ratusan netizen bersemangat dalam mencoba memberikan jawaban.

Baca Selengkapnya...

Berita Terkait
Berita Terkini

Unlimited Suka-Suka memberikan akses internet dengan memberikan jaminan terkoneksi ke layanan 4G Smartfren selama masa b...

internet | 13:00 WIB

Workshop ini merupakan kolaborasi antara UAJY dan Suara.com yang didukung oleh Program Dana Padanan Kemendikbud....

internet | 17:04 WIB

VPN online memungkinkan pengguna internet di Indonesia untuk terhindar dari risiko keamanan siber....

internet | 17:26 WIB

Program Dell AI untuk Telekomunikasi, yang merupakan bagian dari Dell AI Factory, menjawab semua tantangan tersebut deng...

internet | 15:13 WIB

Zoho Analytics versi baru ini menambahkan kekuatan, kecerdasan, dan fleksibilitas untuk melayani lebih banyak bisnis....

internet | 15:04 WIB