Hitekno.com - Pemerintah telah mengumumkan menggelar sensus penduduk online 2020 yang berlangsung hingga 31 Maret 2020. Bagaimana cara daftar sensus penduduk online 2020 ini?
Cara daftar sensus penduduk online 2020 cukup mudah dilakukan. Menurut laman Indonesia.go.id, diperlukan waktu tak lebih dari 5 menit untuk mengisi setiap kolom pertanyaan dalam sensus online ini.
Sensus Penduduk Online tahun ini dimulai tanggal 15 Februari - 31 Maret 2020. Masyarakat dapat mengikuti sensus ini dengan mengakses website resminya, sensus.bps.go.id.
Baca Juga: Cara Daftar Sensus Penduduk Online 2020, Ini Dokumen yang Harus Disiapkan
Setiap anggota keluarga yang terdaftar di dalam Kartu Keluarga dapat mengisi sensus penduduk online 2020 ini.
Mengutip dari sensus.bps.go.id, bagi warga yang ingin melakukan pengisian data sensus penduduk online 2020, dapat menyiapkan sejumlah berkas yakni:
Baca Juga: Begini Cara Isi Data Sensus Penduduk 2020 Online, Tak Perlu Bingung!
Selanjutnya, berikut cara melakukan pengisian data sensus penduduk online 2020:
Itulah cara daftar sensus penduduk online 2020, mudah, kan? Tidak sampai lima menit kamu sudah bisa mengisinya dengan lengkap. (Suara.com/ Chyntia Sami Bhayangkara).
Baca Juga: BPS Mulai Sensus Penduduk 2020 Online, Begini Caranya