Tulisan dan Logo di Jaket Pria Ini Malah Bikin Netizen Ikutan Malu, Kenapa?

Kok jadi ikutan malu ya.

Dinar Surya Oktarini

Posted: Rabu, 28 April 2021 | 18:15 WIB
Jaket viral. (Twitter/@misfeast)

Jaket viral. (Twitter/@misfeast)

Hitekno.com - Biasanya jaket memiliki desain dan logo sesuai dengan brand jaket itu sendiri, seperti seorang pria yang terlihat tengah memakai jaket dengan logo yang sangat familiar.

Logo berwarna kuning yang disematkan di jaket berwarna hitam ini mencuri perhatian netizen.

Pasalnya logo yang ada di jaket tersebut mudah dikenali, namun bukan logo sebuah brand baju tetapi logo salah satu konsol hiburan.

Baca Juga: Razer Rilis Mouse Gaming Portable dengan Baterai yang Tahan Lama

Logo yang disematkan di jakaet tersebut merupakan logo PlayStation, logo konsol dari Sony Computer Entertainment yang dirilis pada 1994 di Jepang.

Jaket viral. (Twitter/@misfeast)
Jaket viral. (Twitter/@misfeast)

Tampak familiar, jaket yang dipakai pria ini makin dibikin salfok di tulisan yang ada di logo tersebut.

Di bawah logo tersebut terdapat tulisan ''Pamela Safitri'' yang dibikin netizen salfok.

Baca Juga: Viral Kisah Cinta 6 Tahun Pacaran, Panik Usai Baca Ramalan Primbon Ini

Unggahan potret jaket tersebut lantas viral dan mendapatkan beragam komentar dari netizen di Twitter.

''PS jadi produsernya Sony atau Duo Serigala ?'' tulis salah satu netizen di Twitter.

''Dia yang pake gua yang malu'' tulis salah satu komentar netizen di Twitter.

Baca Juga: Polisi Histeris Saat Nonton Sinetron, Netizen: Gue Kira Emak-emak Aja

''Wkwkkwkwkwkkwkwk goyang dribel'' komentar netizen di Twitter.

''Berapaan ya sekarang harganya'' tulis netizen di Twitter lainnya.

Unggahan jaket dengan logo ini lantas viral di Twitter dan mendapatkan lebih dari 907 likes.

Baca Juga: Lihat Tutorial Ubah Sarung Jadi "Jaket", Netizen Auto Salfok

Berita Terkait
Berita Terkini

VPN online memungkinkan pengguna internet di Indonesia untuk terhindar dari risiko keamanan siber....

internet | 17:26 WIB

Program Dell AI untuk Telekomunikasi, yang merupakan bagian dari Dell AI Factory, menjawab semua tantangan tersebut deng...

internet | 15:13 WIB

Zoho Analytics versi baru ini menambahkan kekuatan, kecerdasan, dan fleksibilitas untuk melayani lebih banyak bisnis....

internet | 15:04 WIB

Berbagai kemampuan ditawarkan ZohoCRM for Everyone....

internet | 15:09 WIB

Portofolio baru Dell ini dirancang untuk membantu meningkatkan produktivitas organisasi dan karyawan di Indonesia memasu...

internet | 14:41 WIB