Potret Galon dengan Bentuk yang Aneh, Netizen: Lagi Capek Mungkin

Kok bentuknya gitu ya?

Dinar Surya Oktarini

Posted: Senin, 14 Juni 2021 | 12:45 WIB
Galon dengan bentuk aneh. (Twitter/@bertanyarl)

Galon dengan bentuk aneh. (Twitter/@bertanyarl)

Hitekno.com - Galon biasanya digunakan masyarakat sehari-hari untuk sumber air minum di rumah. Umumnya galon diletakkan di atas dispenser agar memudahkan penggunanya menuangkan air.

Namun belum lama ini salah satu netizen mengunggah potret galon dengan bentuk yang aneh lantas viral di Twitter.

Dalam unggahan tersebut akun @bertanyarl di Twitter ini lantas banjir komentar dari netizen.

Baca Juga: Peak View MSC 2021 Capai 2,2 Juta, Laga EVOS Paling Banyak Ditonton!

Galon berwarna putih yang diletakkan di atas dispenser tersebut memiliki bentuk yang aneh karena tak tegak seperti galon pada umumnya.

Galon dengan bentuk aneh. (Twitter/@bertanyarl)
Galon dengan bentuk aneh. (Twitter/@bertanyarl)

Bentuk galon tersebut mleyot seperti tak kuat menghadap hisapan dari lubang dispenser.

Unggahan potret galon dengan bentuk aneh ini lantas viral di Twitter dan mendapatkan beragam komentar dari netizen.

Baca Juga: Soundcore Life P3, TWS Anyar Anker dengan Baterai Tahan Lama

''Mbleyot banget ya'' tulis salah satu netizen di Twitter.

''Galonnya lagi capek mungkin'' tulis salah satu komentar netizen di Twitter.

''Definisi mleyot yang sesungguhnya bu ibu'' komentar netizen lainnya di Twitter.

Baca Juga: E3 2021: Trailer Anyar Far Cry 6 Pamer Kekejaman Karakter Antagonis

Potret galon dengan bentuk aneh ini lantas viral di Twitter dan mendapatkan lebih dari 19 ribu likes.

Berita Terkait
Berita Terkini

Unlimited Suka-Suka memberikan akses internet dengan memberikan jaminan terkoneksi ke layanan 4G Smartfren selama masa b...

internet | 13:00 WIB

Workshop ini merupakan kolaborasi antara UAJY dan Suara.com yang didukung oleh Program Dana Padanan Kemendikbud....

internet | 17:04 WIB

VPN online memungkinkan pengguna internet di Indonesia untuk terhindar dari risiko keamanan siber....

internet | 17:26 WIB

Program Dell AI untuk Telekomunikasi, yang merupakan bagian dari Dell AI Factory, menjawab semua tantangan tersebut deng...

internet | 15:13 WIB

Zoho Analytics versi baru ini menambahkan kekuatan, kecerdasan, dan fleksibilitas untuk melayani lebih banyak bisnis....

internet | 15:04 WIB