Gemas Lihat Foto Masa Kecil Anies Baswedan, Netizen: Pas Masih Polos Nih

Setelah menjadi viral di Instagram, unggahan mengenai foto masa kecil Anies Baswedan ini lalu menuai berbagai komentar.

Amelia Prisilia

Posted: Kamis, 13 Januari 2022 | 10:13 WIB
Foto masa kecil Anies Baswedan. (instagram/reuninostalgia)

Foto masa kecil Anies Baswedan. (instagram/reuninostalgia)

Hitekno.com - Netizen Instagram baru-baru ini dibuat gemas melihat foto masa kecil Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan. Mencuri perhatian netizen, unggahan ini langsung saja mendapat berbagai reaksi dari netizen.

Foto masa kecil Anies Baswedan ini dengan cepat menjadi viral di Instagram usai diunggah oleh akun @reuninostalgia pada Kamis (9/9/2021) lalu.

''Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan'' tulis caption unggahan @reuninostalgia.

Baca Juga: Masih Layak Dibeli di 2022, Ini Harga Terbaru dan Spesifikasi iPhone 8

Terlihat dalam foto yang diunggah ini, Anies Baswedan kecil tersenyum manis ke arah kamera yang memotret dirinya. Rambut ikal khas Gubernur DKI Jakarta ini langsung saja menuai perhatian karena begitu identik dengannya.

Setelah menjadi viral di Instagram, unggahan mengenai foto masa kecil Anies Baswedan ini lalu menuai berbagai komentar dari netizen yang mengaku gemas melihat sosok mantan menteri ini.

Foto masa kecil Anies Baswedan. (instagram/reuninostalgia)
Foto masa kecil Anies Baswedan. (instagram/reuninostalgia)

''Anies Baswedan kecil pas belum jadi gubernur'' balas netizen.

Baca Juga: Dibanderol Rp 3 Jutaan, Oppo A36 Bawa Deretan Fitur Ini

''Gemesnya'' komentar akun lainnya.

''Nggak nyangka ya, kecilnya lucu'' ungkap netizen.

''Pas masih polos nih'' tulis netizen lainnya membalas.

Baca Juga: Render Vivo Y55 5G Beredar, Ada Peningkatan di Sisi Kamera

Diunggah oleh akun @reuninostalgia dan menjadi viral di Instagram beberapa waktu yang lalu, foto masa kecil Anies Baswedan ini lalu telah mendapat ratusan likes dan komentar dari netizen.

Berita Terkait
Berita Terkini

Unlimited Suka-Suka memberikan akses internet dengan memberikan jaminan terkoneksi ke layanan 4G Smartfren selama masa b...

internet | 13:00 WIB

Workshop ini merupakan kolaborasi antara UAJY dan Suara.com yang didukung oleh Program Dana Padanan Kemendikbud....

internet | 17:04 WIB

VPN online memungkinkan pengguna internet di Indonesia untuk terhindar dari risiko keamanan siber....

internet | 17:26 WIB

Program Dell AI untuk Telekomunikasi, yang merupakan bagian dari Dell AI Factory, menjawab semua tantangan tersebut deng...

internet | 15:13 WIB

Zoho Analytics versi baru ini menambahkan kekuatan, kecerdasan, dan fleksibilitas untuk melayani lebih banyak bisnis....

internet | 15:04 WIB