Hitekno.com - Cari tahu bagaimana cara bayar TikTok Shop lewat GoPay dengan mudah dan praktis. Berikut ini tim HiTekno.com rangkum tutorial TikTok Shop untuk kamu.
TikTok mengeluarkan fitur baru yaitu TikTok Shop. TikTok Shop kini sedang ramai dibicarakan. TikTok Shop merupakan fitur belanja online yang disediakan oleh aplikasi TikTok. Di sini pengguna bisa jualan dan belanja online.
Fitur TikTok Shop hadir di Indonesia pada April 2021. Sesuai namanya, TikTok Shop adalah fitur yang memungkinkan pengguna melakukan jual beli barang secara langsung di aplikasi. Walaupun TikTok Shop belum sepopuler e-commerce lain.
Baca Juga: Tutorial Cara Bayar TikTok Shop Lewat Dana, Praktis Banget
Pengguna tidak perlu khawatir akan keamanan transaksi karena sistem yang digunakan sama dengan marketplace lainnya. Agar memudahkan pengguna, tikTok Shop menyediakan beberapa metode pembayaran seperti transfer bank, Dana, GoPay, OVO, ShopeePay, Indomaret, dan Alfamart.
Salah satu metode pembayaran yang banyak diminati adalah GoPay. Metode pembayaran yang cukup mudah digunakan dalam TikTok Shop.
Berikut cara bayar TikTok Shop lewat GoPay yang HiTekno.com rangkum untuk kamu.
Baca Juga: Tutorial Cara Bayar TikTok Shop Lewat ShopeePay, Mudah dan Praktis
Cara Bayar TikTok Shop Lewat GoPay
Jangan khawatir akan dana kamu hilang atau barang tidak dikirim karena uang yang dibayarkan akan ditahan sementara sampai barang sampai ke pelanggan.
Pengguna tidak perlu khawatir akan keamanan transaksi karena sistem yang digunakan sama dengan marketplace lainnya.
Baca Juga: Tutorial Cara Bayar TikTok Shop lewat OVO, Mudah dan Praktis
Itulah cara bayar TikTok Shop lewat GoPay, mudah dan praktis. Semoga tutorial TikTok Shop di atas berguna dan selamat berbelanja.