Melongo Lihat Mobil Mewah di Garasi Rumah Ini, Netizen: Sengaja Biar Nggak Bayar Pajak

Melongo usai menemukan mobil mewah di garasi rumah ini, berbagai komentar lalu ditinggalkan oleh netizen.

Amelia Prisilia

Posted: Jum'at, 06 Mei 2022 | 09:52 WIB
Mobil mewah di garasi rumah. (twitter/jowoshitpost)

Mobil mewah di garasi rumah. (twitter/jowoshitpost)

Hitekno.com - Foto seorang netizen yang melongo menemukan sebuah mobil mewah di garasi rumah menjadi perbincangan usai diunggah ke Instagram baru-baru ini. Usai viral dalam waktu singkat, unggahan ini lalu menuai berbagai reaksi.

Cuitan mengenai mobil mewah di garasi rumah ini lalu diunggah oleh akun @jowoshitpost dan menjadi viral di Twitter pada Kamis (5/5/2022) lalu.

Terlihat dalam cuitan ini, seorang netizen secara diam-diam memotret garasi rumah seseorang. Betapa terkejut dirinya saat lalu menemukan sebuah mobil putih yang diparkir di garasi tersebut.

Baca Juga: Sebut Filipina Lebih Jago, Z4pnu Akui Tim Mobile Legends Indonesia Bukan Ancaman

Bukan mobil biasa, kendaraan berwarna putih ini nampak begitu mewah sehingga diduga dijual dengan harga yang cukup fantastis jika dibandingkan dengan mobil lainnya.

Melongo usai menemukan mobil mewah di garasi rumah ini, berbagai komentar lalu ditinggalkan oleh netizen setelah unggahan tersebut menjadi viral di Instagram.

Mobil mewah di garasi rumah. (twitter/jowoshitpost)
Mobil mewah di garasi rumah. (twitter/jowoshitpost)

''Sengaja biar nggak bayar pajak untuk mobil mewah'' balas netizen.

Baca Juga: Render Google Pixel 7 Pro Beredar, Bawa Perlindungan Kamera Begini

''Mobil nomor satu, garasi ntar aja'' komentar akun lainnya.

''The real hidden gem'' ungkap netizen.

''Lebih berakal ini punya garasi sendiri walau seadanya. Daripada mobil harga di bawah dia, lahan parkir emperan sok belaga paling kaya'' tulis akun lainnya membalas.

Baca Juga: Beda dari yang Lain, Cara Keluarga Ini Bagikan Amplop Lebaran Bikin Netizen Iri

Menjadi viral di Twitter, unggahan mengenai mobil mewah di garasi rumah ini lalu telah mendapat lebih dari 6.000 retweets dan ratusan balasan dari netizen.

Berita Terkait
Berita Terkini

VPN online memungkinkan pengguna internet di Indonesia untuk terhindar dari risiko keamanan siber....

internet | 17:26 WIB

Program Dell AI untuk Telekomunikasi, yang merupakan bagian dari Dell AI Factory, menjawab semua tantangan tersebut deng...

internet | 15:13 WIB

Zoho Analytics versi baru ini menambahkan kekuatan, kecerdasan, dan fleksibilitas untuk melayani lebih banyak bisnis....

internet | 15:04 WIB

Berbagai kemampuan ditawarkan ZohoCRM for Everyone....

internet | 15:09 WIB

Portofolio baru Dell ini dirancang untuk membantu meningkatkan produktivitas organisasi dan karyawan di Indonesia memasu...

internet | 14:41 WIB