Bapak-bapak Injak Sepatu Rp 25 Jutan Ini, Netizen: Gue Lemes Banget Lihatnya

Layaknya sepatu biasa, bapak-bapak ini nampak menginjak sepatu mahal tersebut.

Amelia Prisilia

Posted: Jum'at, 01 Juli 2022 | 09:32 WIB
Bapak-bapak injak sepatu mahal Rp 25 jutaan. (instagram/jakartasneakerday)

Bapak-bapak injak sepatu mahal Rp 25 jutaan. (instagram/jakartasneakerday)

Hitekno.com - Netizen yang sedang makan di salah satu restoran dibuat salah fokus melihat seorang bapak-bapak yang memakai sepatu seharga Rp 25 jutaan. Membuat geger, netizen justru mengaku lemas melihat sepatu mahal tersebut diinjak oleh si bapak-bapak.

Video mengenai bapak-bapak injak sepatu mahal seharga Rp 25 jutaan ini diunggah oleh akun @jakartasneakerday dan menjadi viral di Instagram pada Kamis (30/6/2022) lalu.

Terlihat dalam video yang diunggah, bapak-bapak ini rupanya mengenakan sepatu mahal yaitu Nike SB Dunk Travis Scott yang dijual dengan harga 1.700 dolar AS atau setara dengan Rp 25 jutaan.

Baca Juga: Foto Remaja Baca Majalah Lawas Ini Bikin Nostalgia, Netizen: Sebelum Gadget Menyerang

''Sama bapak ini udah nggak ada lagi harga diri Nike SB Dunk Travis Scott'' tulis keterangan video tersebut.

Layaknya sepatu biasa, bapak-bapak ini nampak menginjak sepatu mahal tersebut. Hal ini yang lalu membuat banyak netizen salah fokus dan elus dada usai video ini menjadi viral di Instagram.

Bapak-bapak injak sepatu mahal Rp 25 jutaan. (instagram/jakartasneakerday)
Bapak-bapak injak sepatu mahal Rp 25 jutaan. (instagram/jakartasneakerday)

''Gue lemes banget lihatnya'' tulis salah satu pengguna Instagram.

Baca Juga: Gadis Cantik Ini Pamer Transformasi Setelah Dibully, Netizen: Hebat Banget

''Kaus kakinya lebih berharga daripada sepatunya'' balas netizen.

''Eh buset, sultan kali ya'' komentar akun lainnya.

''Kabarnya sekarang sepatunya gepeng'' ungkap netizen.

Baca Juga: Bawa Snapdragon 8 Gen 1, POCO F4 GT Meluncur ke Indonesia

Usai diunggah dan menjadi viral di Instagram, video bapak-bapak injak sepatu mahal Rp 25 jutaan ini lalu telah mendapat lebih dari 4.000 likes dan ratusan komentar da

Berita Terkait
Berita Terkini

Unlimited Suka-Suka memberikan akses internet dengan memberikan jaminan terkoneksi ke layanan 4G Smartfren selama masa b...

internet | 13:00 WIB

Workshop ini merupakan kolaborasi antara UAJY dan Suara.com yang didukung oleh Program Dana Padanan Kemendikbud....

internet | 17:04 WIB

VPN online memungkinkan pengguna internet di Indonesia untuk terhindar dari risiko keamanan siber....

internet | 17:26 WIB

Program Dell AI untuk Telekomunikasi, yang merupakan bagian dari Dell AI Factory, menjawab semua tantangan tersebut deng...

internet | 15:13 WIB

Zoho Analytics versi baru ini menambahkan kekuatan, kecerdasan, dan fleksibilitas untuk melayani lebih banyak bisnis....

internet | 15:04 WIB