Kisah Cinta Poseidon dan Atlantis yang Menghilang

Kisah Atlantis yang hilang ini pertama kali disebutkan 2300 tahun yang lalu, oleh filsuf Yunani kuno, Plato.

Rendy Adrikni Sadikin | Amelia Prisilia

Posted: Kamis, 12 April 2018 | 13:38 WIB
The Lost Atlantis

The Lost Atlantis

5. Mitos atau Fakta?

Banyak yang masih menganggap bahwa Atlantis yang hilang ini hanyalah legenda dan teori konspirasi.

Namun ada juga yang percaya bahwa kisah ini adalah kisah nyata.

Penjelajah samudera, Robert Ballard menemukan fakta bahwa kisah ini memiliki persamaan dengan letusan gunung berapi besar yang terjadi di pulau Santorini yang berada di Laut Aegea dekat Yunani.

Ballar meyakini bahwa masyarakat yang sangat maju pernah tinggal di pulau itu sebelum menghilang tiba-tiba seperti yang terjadi pada Atlantis.

Sejauh ini, perdebatan akan terus berlangsung dan Atlantis yang hilang akan terus menjadi legenda.

Kita tunggu kisah selanjutnya ya.

Hitekno.com/Amelia Prisilia

Berita Terkait
Berita Terkini

Melalui Yandex Cloud, Yandex Weather, dan Yandex School of Data Analytics (YSDA) berkolaborasi untuk mengintegrasikan ke...

sains | 12:33 WIB

Apa saja fitur canggih yang ada di CBR 150? Simak rinciannya di bawah ini....

sains | 12:12 WIB

Pertamina Foundation bersama Fakultas Kehutanan UGM telah melakukan kerja sama rehabilitasi hutan "Hutan Pertamina UGM"...

sains | 14:04 WIB

Dengan memanfaatkan algoritma AI, perusahaan ini berhasil membuka jalan bagi pengembangan obat terobosan potensial....

sains | 16:10 WIB

Objek ini punya suhu jauh lebih tinggi daripada matahari walaupun tak begitu terang. Objek apa gerangan?...

sains | 16:22 WIB